Suara.com - Pasangan artis Darius Sinathrya dan Donna Agnesia ternyata tak kompak menjagokan kesebelasan yang berlaga di Piala Dunia 2014. Darius memilih Argentina sementara Donna Brasil.
"Makanya gue suka ceng-cengan di sosial media sama Donna. Kalau dia menang, gue ceng-cengin di Path atau twitter," kata Darius ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, baru-baru ini.
Di sisi lain, Darius senang karena memiliki istri yang paham betul seluk-beluk dunia sepak bola. Seperti diketahui, mereka sama-sama memandu acara olahraga di televisi. "Kita sama-sama komentarin pertandingan. Misalnya wah wasitnya berat sebelah nih," ujarnya tertawa.
"Seru dan menyenangkan sih. Kadang-kadang anak juga suka nonton," kata Darius lagi.
Darius melihat banyak hal tak terduga yang terjadi di Piala Dunia kali ini. Prediksinya bahkan seringkali meleset.
"Misalnya Brasil yang tadinya diragukan ternyata menang 3-1 lawan Kroasia. Terus Belanda menang dari Spanyol. Terakhir, Inggris juga kalah dari Itali," ujar Darius.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Masa Depan Suram Elkan Baggott di Ipswich Town Jadi Sorotan Media Inggris
-
Trik Khusus John Herdman Lahirkan Bintang Dunia seperti Jonathan David
-
Persebaya Surabaya Resmi Rekrut Bruno Paraiba dan Jefferson Silva Perkuat Lini Serang
-
Nasib Apes Marc Ter Stegen Jelang Piala Super Spanyol, Angkat Koper Pulang Lebih Awal
-
Ruben Amorim Pergi dengan Senyum, Asisten Ungkap Kisah di Balik Pemecatan Manchester United
-
Striker Juventus: John Herdman Pelatih yang Bisa Mengubah Batu Jadi Berlian
-
Bersinar di Barcelona, Joan Garcia Bicara Realistis soal Jadi Kiper Nomor 1 Spanyol
-
Prediksi Skor Manchester City vs Brighton: The Citizens Incar Poin Penuh
-
Persib Bandung vs Persija, Suporter Tamu Dilarang Hadir di Stadion GBLA
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi