Suara.com - Bertambahnya tua bagi sebagian orang turut membawa perubahan pada tampilan fisik. Nah, majalah Fourfourtwo punya prediksi nih tentang perubahan fisik pemain bintang David Beckham dan Michael Owen di tahun 2020 mendatang.
Bertambah usia dan tak lagi selincah dulu jadi salah satu faktor David Beckham enam tahun silam memutuskan untuk gantung sepatu alias pensiun dari dunia sepak bola. Pemain yang terakhir bergabung bersama Los Angeles Galaxy tersebut memutuskan pensiun di usia 38 tahun.
Kini, wajahnya yang dulu terlihat mulus dan ganteng mulai dihiasi kerutan. Pria yang disebut jadi pemilik klub Inter Miami CF itu rambutnya juga mulai terlihat memutih.
Lalu seperti apakah prediksi yang dibuat oleh Fourfourtwo terkait tampang David Beckham di masa depan?
Menggunakan teknologi khusus pendeteksi wajah, siapa kira kamu bakal dibuat pangling dengan prediksi wajah David Beckham di tahun 2020 yang sampelnya diambil dari foto di tahun 1998.
Seperti dikutip dari The Sun, Beckham di tahun 2020 tampil jauh dari perkiraan. Ia memiliki kepala sedikit botak di bagian depan. Selain itu, muncul kerutan di bagian mata dan sekitar wajahnya.
Nah, yang bikin pangling terutama senyumnya. David Beckham di tahun 2020 memiliki gigi yang tak beraturan dan salah satu bagian gigi depannya tanggal.
Beckham tak sendiri, sosok lain yang juga masuk prediksi yakni Michael Owen. Pemain yang punya julukan si Bocah Ajaib ini benar-benar berubah ajaib berdasarkan prediksi yang dibuat Fourfourtwo.
Wajah eks kompatriot David Beckham di Timnas Inggris itu terlihat sangat gemuk dengan lemak yang muncul di sekitar wajah dan dagunya.
Baca Juga: Dulu Terobsesi Mirip David Beckham, Pria Ini Ngotot Jadi Kembaran Victoria
Hmm kira-kira tepat ngga ya prediksinya? (bolatimes.com)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
Profil Bruno Tubarao yang Injak Kaki Beckham di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
6 Rantis Kawal Skuat Persija Jakarta Tiba di Markas Persib Bandung
-
Sesaat Lagi Kick Off! Ini Lokasi Nobar Persib vs Persija di Jakarta dan Bandung
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Fabio Grosso Bongkar Penyebab Jay Idzes Cs Dipermalukan AS Roma di Olimpico