Inter (7) memperoleh hiburan berupa tiket babak 32 besar Liga Europa sebagai peringkat ketiga Grup F, sedangkan Slavia (2) menjadi juru kunci grup yang sejak awal disebut grup neraka ini.
Dan dari Grup H, Valencia dan Chelsea melenggang ke fase gugur Liga Champions 2019/2020 setelah hasil positif yang didapat kedua klub.
Sementara semifinalis musim lalu, Ajax Amsterdam gagal melangkah ke babak berikutnya setelah hanya menempati peringkat ketiga klasemen akhir Grup H, dan harus meneruskan penampilan Eropanya di Liga Europa.
Valencia memuncaki klasemen akhir grup dengan 11 poin setelah secara mengejutkan menang 1-0 di markas Ajax Amsterdam.
Poin tersebut sama dengan yang dimiliki Chelsea, yang menang 2-1 atas tamunya Lille di Stamford Bridge, London. Namun, Valencia unggul head-to-head atas Chelsea.
Hasil Liga Champions 2019/2020 Matchday 6, Rabu (11/12/2019) dini hari WIB:
Red Bull Salzburg 0 - Liverpool 2 (Naby Keita 57', Mohamed Salah 58')
Napoli 4 - RC Genk 0 (Arkadiusz Milik 3', 26', p-38', Dries Mertens p-74')
Borussia Dortmund 2 - Slavia Praha 1 (Jadon Sancho 10', Julian Brandt 61'; Tomas Soucek 43')
Inter Milan 1 - Barcelona 2 (Romelu Lukaku 44'; Carles Perez 23', Ansu Fati 86')
Olympique Lyon 2 (Houssem Aouar 50', Memphis Depay 82') - RB Leipzig 2 (Emil Forsberg 9', Timo Werner PEN 33')
Benfica 3 (Franco Cervi 47', Pizzi PEN 58, Sardar Azmoun OG 79') - Zenit FC 0
Baca Juga: Lewati Laga Hidup Mati, Chelsea dan Valencia Lolos 16 Besar Liga Champions
Ajax Amsterdam 0 - Valencia 1 (Rodrigo 24')
Chelsea 2 (Tammy Abraham 19, Cesar Azpilicueta 35') - Lille 1 (Loic Remy 78')
Berita Terkait
-
Prediksi Brentford vs Liverpool: The Reds Dihantui Rekor Buruk ke London
-
Alexander Isak Lesu di Liverpool, Alan Shearer: Jelas Ada yang Salah
-
Klasemen Grup G AFC Champions League Two: Persib Bandung di Puncak usai Bekuk Selangor
-
Cuma Dua Kata dari Enzo Maresca yang Bikin Chelsea Menggila di Liga Champions
-
Lupakan Liverpool, Manchester United Fokus Bidik 3 Kemenangan Beruntun
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
Terkini
-
Pelatih Prancis Cibir Mental Calvin Verdonk Cs: Mereka Harus Ngaca!
-
Scott Carson Pensiun: 6 Tahun di Manchester City, Hanya 2 Kali Main!
-
Lika Liku Karier Dean James: Diusir Ajax, Tubuh Penuh Tato hingga Nomor Keramat
-
Di Saat Calvin Verdonk Cetak Assist, Pelatih Lille: Pilihan Saya Tidak Tepat
-
5 Jersey Kandang Terbaik Premier League 2025/26: Gaya Retro Macron vs Sentuhan Klasik Adidas
-
Pelatih Calvin Verdonk: Saya Sangat Kecewa
-
Anak Asuhnya Dibuat Malu Dean James Cs, Begini Pembelaan Unai Emery
-
Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Dekat dengan Legenda Italia
-
AFC Tiba-tiba Ucapkan Terima Kasih ke Patrick Kluivert, Fans Timnas Indonesia Bingung: Jasanya Apa?
-
Pintu Shin Tae-yong Kembali ke Timnas Indonesia Sudah Ditutup