Suara.com - Persib Bandung akan mengawali kiprahnya di Liga 1 2021/2022 melawan Barito Putera di Indomilk Arena, Tangerang, Sabtu (4/9/2021). Tentu ini duel yang sudah sangat dinantikan Bobotoh sejak lama.
Tentu saja Persib Bandung jauh diunggulkan di laga ini. Dari segi materi pemain Maung Bandung --julukan Persib-- lebih baik,
Sementara Barito Putera didominasi oleh pemain muda. Akan tetapi, Pelatih Persib, Robert Albert justru menjadikan adanya pemain muda itu sebuah ancaman.
"Tidak menjadi keuntungan bagi kami karena seperti piala Menpora kemarin juga banyak pemain lokal yang mampu menunjukkan kapabilitasnya," kata Robert.
"Mereka bermain lepas sehingga menarik untuk dilihat bagaimana nanti pertandingan berjalan," jelas mantan juru taktik PSM Makassar itu.
Laskar Antasari --julukan Barito Putera-- diperkuat oleh banyak pemain muda. Ada nama Bagas Kaffa, M. Firly, dan Alif Jaelani, yang patut dinantikan aksinya setelah tampil bagus di Piala Menpora lalu.
"Pemain muda kami cukup bertalenta ya karena bukan sembarang pemain muda juga sih, ada beberapa yang sudah dipanggil timnas sesuai dengan kelompok umurnya," jelas pelatih Barito Putera Djadjang Nurdjaman
"Artinya tidak mentah-mentah amat, sehingga saya juga optimistis dengan pemain muda ini, walaupun tidak tahun ini, sesuai dengan arahan owner barangkali."
"Kalau bisa di tahun depan atau tahun berikutnya, tapi yang pasti kita jalankan pembinaan secara berkesinambungan," pungkasnya.
Baca Juga: 5 Hits Bola: Cristiano Ronaldo Resmi Pakai Nomor 7 di Manchester United
Perkiraan susunan pemain :
Persib Bandung (4-4-2): Deden Natshir; Bayu M Fiqri, Nick Kuipers, Victor Igbonefo, Ardi Idrus; Febri Hariyadi, Mohammed Rashid, Marc Klok, Frets Butuan; Ezra Wallian, Wander Luiz
Pelatih: Robert Alberts (Belanda)
Barito Putera (4-3-3): M. Riyandi; Bagas Kaffa, Cassio de Jesus, Azamat Baimatov, Miftah Anwar Sani; Bayu Pradana, Alif Jaelani, Luthfi Kamal; Rizky Pora, Aleksandar Rakic, Rafinha
Pelatih: Djadjang Nurdjaman (Indonesia)
Berita Terkait
-
4 Laga Persib Tanpa Kebobolan, Teja Paku Alam Bongkar Rahasianya
-
Gagal Raih Poin di Bandung, Ini Dalih Pelatih Persis Solo
-
Bojan Hodak Puji Penampilan Ramon Tanque Meski Belum Cetak Gol
-
Kata-kata Marc Klok Usai Persib Bandung Hajar 10 Pemain Persis Solo
-
Kekalahan Menyakitkan Persis Solo di Kandang Juara Bertahan, Begini Kata Peter de Roo
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Piala Dunia U-17 di Depan Mata, Nova Arianto Minta Garuda Muda 'Bercermin' dan Introspeksi Diri
-
Usai Dibui Gegara Kasus Pelecehan Seksual, Dani Alves Mendadak Jadi Alim
-
Prediksi Juventus vs Udinese: Mampukah Si Nyonya Tua Bangkit di Turin?
-
Prediksi Arsenal vs Brighton & Hove Albion: The Gunners Bidik Tiket Perempat Final
-
Gila! Arab Saudi Bakal Bangun Stadion di Atas Pencakar Langit untuk Piala Dunia 2034
-
Prediksi Inter Milan vs Fiorentina: Il Nerazzurri Coba Bangkit, La Viola Krisis
-
Prediksi Atalanta vs AC Milan: Ujian Berat Rossoneri di Bergamo
-
4 Laga Persib Tanpa Kebobolan, Teja Paku Alam Bongkar Rahasianya
-
Dianggap Beban Negara! Stadion Legendaris Final Piala Dunia Terlilit Utang Rp34 Triliun
-
Panas! Semua Serang Lamine Yamal, tapi Diam Soal Kasus Pornografi Anak Pemain Madrid