Suara.com - Belum reda kontroversi soal foto umbar perut, artis Marshanda kembali menuai kecaman. Kali ini, gara-gara video seksinya di Instagram.
Di rekaman berdurasi sekitar 10 detik tersebut-seperti di foto saat pamer perut, Caca mengenakan tank top abu-abu dan celana mini hitam, serta sepatu kets putih. Di situ, dia meliuk-liukkan tubuhnya dengan gerakan seksi seraya mengikuti lagu.
"Yayyy!!!Burnnnn baby burn burn burn," tulis Caca di caption foto.
Video ini sontak menuai protes dari ratusan netizen. Mereka kecewa Caca mengunggah rekaman tak pantas ke ruang publik saat Ramadan.
"Perutnya itu loh,,,tserah mau bgaimana tp hormati bulan puasa," kata akun @imeldawillist.
"Marshanda kan muslim ya, pasti tau ini kalimat ya: orang yang lebih baik dari hari kemarin maka beruntunglah orang itu, orang yang lebih buruk dr hari kemarin maka merugilah orang itu. Tp Who care sih ya, itu kan dirimu yang seperti itu ya, toh km mau lepas baju sekalian jg yg rugi diri km sendiri, yaudah deh, Selama Tuhan belum menghentikan waktumu, enjoy your life ;)," tulis akun @huseyinhaizum.
Akun @fauziah_hilda menulis, "Iya sih itu hidup-hidup dia. Mau dia berhijab atau nggak juga terserah dia. Gue bukan haters tapi seenggaknya. Video n foto yang hampir telanjang kek gitu gk usah di posting (saran)."
Sebelumnya, Ibunda Egi John, Rina Fauziah mengaku kecewa melihat pose pamer perut Caca di Instagram. Menurut dia, ini seharusnya tak diunggah ke ruang publik.
"Kecewa aja kenapa harus diposting. Saya tahu foto itu lagi rame, yang di tempat gym-kan?," kata Rina saat dihubungi Selasa (7/7/2015).
Pertama kali tahu foto tersebut, Rina langsung memanggil Egi anaknya. "Saya bilang ke Egi 'itu bilangin Marshanda jangan posting begitu'," ucapnya.
Menurut Rina, tak ada hal positif yang bisa diambil dari foto ini. Malahan, dia berharap Caca segera menghapusnya.
"Apalagi ini kan bulan Ramadan," tandas dia.
...
Tag
Berita Terkait
-
Marshanda Bongkar Sisi Gelap Akting, Hidup Hancur Bila Tak Segera Lepas Karakter di Film
-
Marshanda: Kalau Aku Mati Malam Ini...
-
Selain Raisa dan Hamish Daud, 4 Artis Juga Jalani Co-Parenting untuk Jaga Psikologis Anak
-
Bunda Maia Beri Pesan Hidup pada Marshanda dan Maria Theodore: Pengalaman?
-
Tinggal Bareng Lagi, Marshanda Ungkap Sederet Sifat Siena yang Bikin Bangga
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Sempat Ketahuan Sampai Loncat dari Rooftop, Kisah Pelarian Ahmad Sahroni Saat Rumah Dijarah
-
Perdana Jadi Sutradara Film Pangku, Reza Rahadian Dipuji Fadli Zon
-
Setahun Prabowo Menjabat, Fedi Nuril Lantang Bersuara: Saya Tidak Senang dan Sudah Menduga
-
Rachel Vennya Panik Mengira Erika Carlina Sakit Tumor, Ternyata Hamil di Luar Nikah
-
Hamish Daud Datangi Polres Jaksel, Bawa Bukti Baru Kasus Pencemaran Nama Baik
-
Curhat Ammar Zoni dari Nusakambangan, Tak Punya Pulpen dan Kertas buat Tulis Eksepsi
-
Penampakan Ammar Zoni Usai 3 Minggu Ditahan di Nusakambangan, Kepala Plontos dan Wajah Lebih Segar
-
Di Toilet atau Plafon? Cerita Lengkap Ahmad Sahroni Sembunyi Saat Rumahnya Dijarah
-
Baim Wong Lebih Tenang Usai Cerai: Semoga Gak Ada Drama Lagi
-
5 Kontroversi Nessie Judge, Terbaru Pakai Foto Korban Pembunuhan Junko Furuta Jadi Properti Konten