Suara.com - Ayah mertua Eko Patrio, Mulyo Handoyo divonis menderita kanker getah bening. Hal ini diketahui saat diperiksa di rumah sakit 2 pekan lalu.
Eko kemudian minta mendiang ayah mertuanya menjalani kemoterapi. Usai terapi, kondisi almarhum sempat membaik, bahkan dibolehkan meninggalkan RS.
"Habis kemo sempat dibawa pulang ke rumah, beliau terlihat segar usai kemo," ungkap Eko dihubungi melalui telepon selulernya, Sabtu (9/1/2015).
Beberapa hari sebelum menghembuskan nafas terakhirnya, almarhum terlihat bugar. Bahkan, dia sempat berbincang dengan Viona, istri Eko. "Sore harinya sempat ngobrol sama Viona, ngobrol soal kesehatan," jelas Eko.
Kondisi Mulyo memburuk di malam hari. Menurut Eko sang mertua terlihat sesak napas. "Karena sesak napas, akhirnya kami memutuskan untuk membawa almarhum ke rumah sakit," kenang Eko.
Sayang pihak rumah sakit tidak bisa menyelamatkan almarhum dan dinyatakan meninggal pada hari Sabtu dini hari tepat pukul 00.20 WIB. Sesuai wasiatnya semasa hidup, almarhum dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kepanjen, Malang, Jawa Timur.
"Diberangkatkan jam 06.30 langsung dari rumah sakit Mitra Kelapa Gading naik (pesawat) Garuda. Almarhum langsung dibawa ke bandara tidak ke rumah," tandas Eko.
BERITA MENARIK LAINNYA:
Korban Kebakaran Rumah Karaoke Inul di Manado Datangi Mabes Polri
Bra 'Pintar' yang Bisa Bikin Langsing
Panjat Kuil Suku Maya, Justin Bieber Diusir Polisi
Militan ISIS Eksekusi Mati Ibunya yang Dituduh Murtad
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
 - 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 
Pilihan
- 
            
              Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
 - 
            
              Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
 - 
            
              Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
 - 
            
              Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
 - 
            
              5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
 
Terkini
- 
            
              Pengacara Raisa Respons Kabar Hamish Daud Selingkuh
 - 
            
              Sidang Cerai Perdana Ditunda, Raisa Diimbau Hadir 2 Minggu Lagi
 - 
            
              Nikita Mirzani Resmi Banding Vonis 4 Tahun Penjara, Pengacara Soroti Pasal Pemerasan
 - 
            
              Profil Jay Alatas Ayah Sabrina Alatas, Ternyata Mantan Suami Christy Jusung
 - 
            
              Kini Tegur Fans Sarwendah, Dulu Ruben Onsu Ngaku Tak Cemburu Kalau Orang Lain Dekati Anaknya
 - 
            
              Megawati Ngaku Tak Punya Ponsel: Karena Aku Orang yang Dicari
 - 
            
              Onadio Leonardo Ajukan Rehabilitasi, Polisi Ungkap Kondisi Terkini
 - 
            
              Urine Negatif, Beby Prisillia Kirim Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Masih Ditahan
 - 
            
              Dituding Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Instagram Hamish Daud Digeruduk Fans Raisa
 - 
            
              Onad Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ngaku Kecewa Tapi Tak Kaget: Sudah Biasa