Penyanyi Yuni Shara menjual masakan khas rumahan di bisnis kuliner dengan konsep foodtruck di kawasan Kemang, Jakarta Selatan. Ada banyak menu yang sangat populer di ranah tradisional Indonesia dan dijual mulai harga Rp20 ribu.
"Yang dijual nasi putih dan merah. Ada lauknya ayam kecap, balado, kaleyo. Ada udang, pete, jengkol. Berbagai macam pokoknya. Terus sayuran fresh. Makanan rumahan pokoknya," kata Yuni saat meresmikan usaha kulinernya bernama Willy's Warung yang juga dihadiri banyak wartawan, Senin (18/4/2016).
Bisnis itu sudah dipertimbangkannya dengan matang dan yakin akan banyak pembeli. Pasalnya sebeleum memutuskan menu dan harga, pacar Chico Hakim itu sudah melakukan survey terlebih dahulu.
"Targetnya kan pekerja. Kalau di sini kan aku lihat orang pasti punya budget khusus untuk makan. Terus aku survey uang makan orang kantoran berapa sih. Ternyata range nya Rp17 sampai 20 ribu. Makanya kita bikin ini," ujar ibu dua anak dari Kevin dan Cello ini.
Bisnis ini hasil kerjasama Yuni dengan sang pacar, Chico Hakim. Jika banyak peminatnya, mereka akan melebarkan bisnisnya dengan membuka cabang baru.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi