Suara.com - Fadlan Muhammad membantah dirinya menikahi Lyra Virna secara siri. Presenter itu merasa kecewa dengan pemberitaan media online yang berasumsi bahwa Lyra telah dinikahi secara siri olehnya.
Mantan presenter infotainment itu pun siap membeberkan bukti dirinya dan Lyra telah menikah sah secara negara.
"Nanti saya kasih foto kopi, surat pernikahan resmi saya ya," ujar Fadlan kepada media, Selasa (10/5/2016).
Sebelumnya, kembaran dari artis Akhmad Fadli ini juga membantah tulisan di Instagram soal ciri-ciri istri tak taat suami ditujukan kepada perempuan yang dinikahinya tahun 2014 itu. Menurutnya, tulisan itu ditujukan untuk orang lain.
"Postingan itu untuk orang aja, dipikirnya kami jadi ada masalah. Postingan itu dari lansiran teladan rosul yang kami ambil," kata dia.
Asumsi beberapa media online melihat rumah tangga pasangan ini tengah bermasalah setelah melihat gambar tulisan Lyra di Instagram yang berbunyi,"Cukup!!! Jangan Temui aku lagi. Kalau Emang Serius, Temui Ayahku. Khitbah Aku."
Ibu dua anak itu pun memberkan caption di samping gambar tersebut,"Nikah itu termasuk sunnah Rasulullah, berkah. Kenalan sm orgtuanya, dateng, ketemu bapaknya, ibunya, minta baik-baik, lamaran, silaturahim sama keluarganya, lalu nikah bener-bener nikah. Resmi, punya buku nikah, ada di KK, ada di catatan pemerintah, mudah ngurus apa2, rezeki ngalir sesuai janji Allah, berkah lah Insya Allah."
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya