Suara.com - Mikhaela Lee Jowono, putri semata wayang Nafa Urbach dan Zack Lee menjalani opname di Rumah Sakit Bethsaida, Gading Serpong, Tangerang, Banten.
Mikha dirawat sejak Sabtu (15/10/2016) kemarin. Penyanyi itu pun berbagi foto dan video putrinya sedang terbaring di ranjang pasien di akun Instagramnya @nafaurbach.
Ironisnya, anak berusia 5 tahun itu sakit setelah muncul video mesra Zack dengan artis seksi Nikita Mirzani di sebuah klub malam, baru-baru ini.
Punggung telapak tangan gadis cantik itu tertancap jarum infus. Meskipun mata Mikha terlihat sendu, namun tak terlihat dia meratapi kesedihan.
Mikha masih bisa menunjukkan wajah cerita seperti seorang anak yang mendapat mainan. Nafa mengaku baru kali putrinya menjalani rawat inap.
"Mikha di opname baru kalii ini sampai gak tega liatnya, tapi kuatt banget kamu nak, i'm so proud of You sayang," Nafa menulis caption di foto
Dalam video menunjukkan Nafa merekam putrinya yang sedang disuapi oleh ibunda Nafa, Neneng Maria Kusuma. Nafa juga terdengar memotivasi putrinya itu agar tetap tanggguh meskipun sedang dirawat.
"Adek jangan takut, tadi dokternya cuma godain," Nafa kepada putrinya.
Mikha lalu merespons, "Tapi aku takut kalau disuntik."
"Iya, kan udah selesai," Nafa tetap memberikan semangat kepada Mikha.
Ada foto Mikha sedang mewarnai gambar dengan pensil warna. Meskipun di tangannya terdapat jarum infus, ia terlihat tetap santai.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
Terkini
-
Bikin Penasaran, Siapa Milea atau Ancika yang Akan Dampingi Ariel NOAH di Film Dilan?
-
Komika Musdalifah Basri Geram, Sertifikat Rumah Orang Tuanya Digadai Om Sebesar Rp500 Juta
-
Ardit Erwandha Ungkap Makna Dibalik Perannya di Film Pesugihan Sate Gagak
-
Apa Kabar Diana Pungky? Pemain Jinny Oh Jinny yang Awet Muda di Usia 51 Tahun
-
Nessie Judge Minta Maaf karena Pajang Foto Junko Furuta di Konten bareng NCT Dream
-
Inara Rusli Bongkar Aturan Ketat Co-parenting dengan Virgoun
-
Deddy Corbuzier Kecam Kekerasan Terhadap Orang di Masjid
-
Denada Ungkap Cibiran Terkeji Selama Berkarier di Dunia Hiburan, Singgung Soal Anak
-
Sisters In Harmony: Kisah 3 Saudari yang Mengubah Cinta Keluarga Jadi Musik yang Menyentuh
-
Bukan dari Prabowo, Perempuan Ini Bagikan Momen Dapat 'MBG' dari BLACKPINK