Aiko Sarwosri menangis di depan puluhan wartawan ketika menceritakan masalah yang tengah dihadapinya setelah Robby Abbas buka-bukaan di sosial media dengan menuduhnya pernah bekerja di panti pijat dan terlibat prostitusi.
Koki seksi itu mengaku telah dijauhi keponakannya setelah pengakuan Robby itu dilansir oleh media secara besar-besaran.
"Sekarang anak itu (keponakannya) nggak mau ngomong ke saya, masuk rumah nggak lihat ke saya. Nilainya jelek, coba dilihat ini menyangkut keluarga besar saya," kata Aiko di Epicentrum, Jakarta Selatan, Rabu (23/11/2016).
Tak hanya itu, Aiko juga sampai diintrogasi keluarga besarnya. Banyak yang meneleponnya dan meminta agar masalah tersebut segera diselesaikan.
"Saya bilang tenang dulu, ambil jalur hukum," ujarnya.
Demi membersihkan nama baiknya, Aiko akan melaporkan Robby ke Polda Metro Jaya pada hari ini, Kamis (24/11) atas kasus pencemaran nama baik dan juga menyalahi UU ITE.
"Emang aiko...itu artis ya? oops, dy cheff yah? Kalo kalian mau tau?? Aiko, itu nama pemberian dari saya loh guys? waktu si cheff ini, sebelum jadi chef, masih jadi model majalah pria dewasa, saya yang ciptakan nama Aiko ini loh guys @aikosarwosrii..kamu juga lari dari aku," tulis Robby yang kemudian diunggah oleh akun gosip Lambe Nyinyir.
Kemudian, dalam screenshot percakapan di ponsel, Aiko mempertanyakan maksud Robby menulis hal negatif tentangnya.
"kk intinya mau apa kk?"
"Yang kk mau dari aku apa?
"Kk mau ketemu sama aku malam ini? Kita bicara baik-baik untuk cari jalan keluar ya..," Aiko memelas.
Bukannya memberi penjelasan, Robby malah seakan-akan ingin memeras Aiko karena dia merasa berjasa dengan karier Aiko saat ini. Robby menganggap uang yang diberikan oleh Aiko nantinya sebagai royalti. Selain itu, Robby juga buka-bukaan nama asli Aiko adalah Tasya.
"Yah, kalo pencipta lagu aja harus dibeli lagunya apalagi lagunya sukses, kayak namamu ituu. Yah mungkin ada royalti yang harus kau bayar sama aku sebagai permintaan maaf dan tutup mulut aku. just it.. so easy right? hidup ini dibuat simple.. gak usah ribet-ribet Tasya..," pinta Robby.
Aiko membalas lagi "Dan kk gak perlu kayak gini."
"Enaaakkkk yaaa maaaff gampang diucapkan, kalo hanya maaf bisa menghapus semua orang2 yang sudah menyakiti hati.. wahh bisa legowo semua orang.. tapi sayangnya aku bukan Tuhan..," jawab Robby Abbas.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
Terkini
-
Soroti Kasus Orang Tidur di Masjid Dikeroyok, Habib Jafar: Ini Kegilaan Macam Apa!
-
5 Poin Perjalanan Kasus Uya Kuya di DPR hingga Kembali Diaktifkan Jadi Anggota Dewan
-
Sinyal Putus Makin Kuat, Jefri Nichol dan Ameera Khan Kompak Hapus Foto Kebersamaan
-
Ini Keputusan Lengkap MKD untuk Ahmad Sahroni, Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya
-
Kedekatan Andre Taulany dengan Natasha Rizky Bikin Desta Marah? Simak Klarifikasinya
-
Aksi Nekat di Konser BLACKPINK: Penonton Bawa Banner Minta Loker, Lisa Beri Jawaban Tak Terduga
-
Proses Cerai Andre Taulany Masuki Tahap Final, Putusan Diumumkan Online
-
Kini Anggap Sabrina Chairunnisa 'Adik', Deddy Corbuzier Ngaku Enggan Nikah Lagi Usai 2 Kali Cerai
-
Saling Unfollow Instagram, Jefri Nichol dan Ameera Khan Diduga Putus
-
Onad Ditangkap, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Nasib Podcast Login