Suara.com - Aktris Laudya Cynthia Bella merasa kecewa mahar lamarannya dari calon suami, Afifuddin Suhaeli Kalla (Afif Kalla) dibesar-besarkan oleh media.
Beberapa media bahkan membuat headline personel BBB ini mendapat mahar rumah senilai Rp21 miliar.
Melalui akun Twitter pribadinya, Bella menulis bahwa ia sudah menjadi korban fitnah atas pemberitaan tersebut.
"Harga rumahnya saja di lebih-lebih kan! tidak ada mahar apapun yang saya terima. ya Allah kenapa media sejahat ini ya ?," Bella mengawali cuitannya.
Tulisan itu melengkapi judul berita "Dapat Mahar Rumah 21 M, Laudya Cynthia Bella Resmi Dilamar Afif Kalla" beserta foto kolase Bella sedang mengenakan busana warna pink lengkap dengan hiasan manik-manik yang cantik.
Kemudian, artis berhijab ini menulis, "Sampai kapan pun kalau saya merasa saya benar dan ini adalah fitnah. saya tidak akan pernah takut untuk berkata sejujur2nyaa."
Lalu, pemilik 5,57 juta followers di Twitter ini menutupnya dengan cuitan "Bismillaaahhh semoga Allah memberikan kesabaran untuk saya. dan saya bisa melewati semua fitnah ini. amin."
Bella resmi dilamar keponakan Wakil Presiden Jusuf Kalla pada Minggu malam, 29 Januari 2017 di kediaman Bella di Jalan Asem, Cipedak, Jagakarsa, Jakarta Selatan, pukul 19:00 - 21:30 WIB.
Baca Juga: Raffi Ahmad Tak Datang di Acara Lamaran Laudya Bella, Kenapa?
Para artis yang dekat dengan Bella turut hadir seprti Chelsea Olivia, Ayushita hingga Melly Goeslaw.
Jusuf Kalla pun turut hadir dan menjadi juru bicara dari pihak Afif.
Mungkin banyak yang tak menduga jika seserahan Afif begitu sederhana. Pengusaha muda itu hanya memberikan seserahan berupa kuliner tahu, tempe, labu hingga kue khas Makassar.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Tak Datang di Acara Lamaran Laudya Bella, Kenapa?
-
Profil Singkat Afifuddin Kalla, Calon Suami Laudya Cynthia Bella
-
Ditanya Tanggal Pernikahan Bella-Afif, Ini Jawaban Keluarga
-
Tempat Lamaran Laudya Cynthia Bella, Mahar dari Calon Suami?
-
Dilamar, Laudya Cynthia Bella Belum Mau Temui Wartawan
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash