Suara.com - Artis Firrina Sinatrya pernah menolak berkomentar soal hubungannya dengan penyanyi Petra Sihombing. Setelah sebelumnya menolak halus dengan kalimat "Maaf ya", kali ini bintang sinetron Cinta SMU itu akhirnya blak-blakan menceritakan rencana pernikahannya dengan Petra yang akan dilakukan tahun depan.
Kepada wartawan, Firrina minta didoakan agarprnikahannya dengan Petra berjalan lancar.
"Pokoknya doain saja semoga lancar ya. Aku sudah share kok di Instagram waktu itu sama Petra," ujar Firrina usai acara Wahana Visi Indonesia bertajuk #Beranimimpi di Gedung 33 Jalan Wahid Hasyim, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Selasa (30/5/2017).
"Tahun depan yang pasti (menikah)," tegasnya lagi.
Sayang, Firrina ogah membocorkan lokasi dan tanggal pernikahannya dengan anak Franky Sihombing tersebut.
"Aku nggak tutupi semua sudah pada tahu kok gimana (hubungan) aku sama Petra," tutup Firrina.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
Terkini
-
Bedu dan Istri Resmi Cerai, Ada Kesepakatan yang Ditandatangani
-
Terungkap Alasan Na Daehoon Mualaf, Bukan karena Jule?
-
Desta Jawab Isu Hubungannya dengan Andre Taulany Renggang Gara-Gara Natasha Rizky
-
Bongkar Alasan Banding, Nikita Mirzani Klaim 57 Bukti dan Saksi Ahli Tak Dianggap Hakim
-
Terkuak, Jejak Digital Hamish Daud dan Sabrina Alatas Diduga Liburan Bareng ke Thailand
-
Raisa Hapus Klarifikasi Perceraiannya, Imbas Gosip Hamish Daud Selingkuh Viral?
-
Raisa Kantongi Nama-Nama Saksi untuk Kuatkan Dalil Gugat Cerai Hamish Daud, Siapa Saja?
-
Perut Buncit Shenina Cinnamon di Acara Film Dopamin Jadi Sorotan, Istri Angga Yunanda Hamil?
-
Perut Sabrina Alatas Ikut Disorot, Imbas Gosip Pacar Hamish Daud Hamil
-
Lagu Baru Raisa 'Pengganti Aku' Diduga Sindir Isu Hamish Daud Selingkuh: Dia Mirip Sekali Denganku