Suara.com - Pasangan artis Anang dan Ashanty pesta ulang tahun anak laki-lakinya, Arsya Akbar Pemuda Hermansyah di Hotel Ball Room Sheraton, Gandaria City, , kawasan Kebayoran, Jakarta Selatan, Minggu 29/10/2017).
Pesta ultah Arsya mengusung tema "Bright Snow Motion Arsya Birth Party 1" serta Sumpah Pemuda.
"Jadi hari ini kita merayakan ulang tahun Arsya dengan tema Sumpah Pemuda tapi kita bikin kartun dan lebih ke anak-anak," kata Ashanty ditemui disela-sela persiapan acara ulang tahun.
Demi memeriahkan hari jadi buah hatinya, Ashanty, Anang beserta Aurel, Arsy dan Azriel rela memakai seragam tentara. Tamu undangan yang hadir pun wajib pakai busana nuansa merah putih.
"Ini bajunya tentara sih, yang datang nanti pake baju merah putih kita sekeluarga menggunakan seperti ini," lanjutnya.
Ashanty juga membuat permainan yang salju yang dibuat dari es asli.
"Jadi ini es asli. Ini pertama kalinya ada di acara pesta ulang tahun. Terus nyiapin ini, dari jam satu malam. Jadi nanti buat mai anak-anak. Esnya juga bisa dimakan," lanjut Ashanty.
Ashanty melahirkan Arsya secara cesar pada Jumat (28/10/2016) pukul 07.05 WIB, di Rumah Sakit Medistra, Jakarta Selatan bertepatan dengan hari Sumpah Pemuda. Karena itu, Anang Hermansyah menyisipkan nama Pemuda, sebagai simbol kelahiran si buah hati yang bertepatan dengan momen penting.
Baca Juga: Arsyi Suka Cemburu Jika Ashanty Dekat dengan Cowok yang Satu Ini
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut