Suara.com - Suami Nana Mirdad, Andrew White dikenal rajin olahraga. Maka tak heran bila aktor 32 tahun itu memiliki tubuh mengagumkan.
Namun kejadian unik dan lucu baru saja dialami Andrew White, terkait tubuhnya yang atletis itu. Sampai-sampai, salah seorang adik ipar pun ikut berkomentar lucu soal foto tersebut.
Penyebabnya, Andrew White memasang foto dirinya bersama anjing kesayangan bernama Kodi. Di situ, ayah dua anak itu bercerita kalau Kodi sangat berperan besar dalam memompa semangatnya ketika sedang berolahraga.
Tapi rupanya, bukan cerita Andrew White dengan Kodi yang membuat warganet tertarik memandangi foto keduanya. Tapi gara-gara tubuh kekar berotot yang dipamerkan Andrew White yang bikin warganet meleleh.
Lucunya, bukan kaum Hawa yang banyak mengomentari foto Andrew White bertelanjang dada. Tapi justru para kaum lelaki yang memuji keindahan tubuh Andrew White. Bahkan tidak saja memuji, tak sedikit laki-laki yang menggoda bintang sinetron Penyihir Cinta itu.
"Ayam bakar, ayah muda badan kekar," kata seorang warganet laki-laki.
"Aku lurus, kenapa liat foto ini jadi pengin belok ya," kata warganet lainnya, yang juga laki-laki.
"Aku lera banget jadi baju yang digenggam," kata warganet lain.
Rupanya, kejanggalan tersebut dilihat juga oleh adik ipar Andrew White, Naysila Mirdad. Putri Jamal Mirdad dan Lydia Kandou itu pun ikut komentar sambil terheran-heran.
"Hahaha, yang komen banyakan laki Ndrew," kata Naysila Mirdad.
"Ini yang komen pada laki semua yak. Terbuktilah saingan perempuan itu bukan cuma perepuan doang," kata seorang warganet, yang sepertinya memperingati Nana Mirdad.
Berita Terkait
-
Setahun Berlalu, Momen Haru Nana Mirdad Bertemu Lagi Baby Kira yang Ditemukan di Semak
-
Nana Mirdad Soroti Program MBG, Sebut Gagal Total dan Buang Anggaran?
-
Nana Mirdad Kritisi MBG: Program Gagal, Gak Ada Gunanya!
-
Nana Mirdad Balas Menohok Sentilan Netizen Soal Pamer Bantu Korban Banjir Bali
-
Naysila Mirdad Dirawat Akibat Influenza B, Sebut Lebih Parah dari Covid-19
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau