Suara.com - Akhir-akhir ini, nama Nikita Mirzani kembali menjadi perhatian publik. Pasalnya, presenter talkshow Pagi Pagi Pasti Happy itu tiba-tiba menghapus seluruh foto dan video yang ada di Instagram pribadinya.
Nikita Mirzani juga berkoar panjang lebar di Instagram Story, seakan bermaksud menyindir warganet. Janda dua anak itu merasa apapun yang dilakukannya pasti dipandang sebelah mata.
BACA JUGA: Kepergok Mesra dengan Cowok Bule, Ini Kata Kesha Ratuliu
"Ada yang bilang pura-pura hamil. Ada lagi yang bilang pura-pura keguguran. Ada yang bilang palingan buka hijab.. Etc. Gini deh yah, coba kalian kroscek lagi. Pernah nggak ada berita saya pura-pura atau saya suka bohong," tulis Nikita Mirzani.
"Atau saya suka bikin berita settingan. Kalau sekarang semua foto saya hapus ya suka-suka saya dong. Kan akun Instagram saya sendiri," sambungnya lagi.
BACA JUGA: Lawan Main Film, Intip 5 Kemesraan Dodit Mulyanto - Shandy Aulia
Menariknya, Nikita Mirzani tiba-tiba membawa-bawa nama Kartika Putri dalam sindirannya tersebut. Tampaknya ia begitu geram lantaran banyak warganet yang memintanya bersikap anggun setelah mengenakan hijab, seperti Kartika Putri.
"Serba salah jadi gue. Hapus semua foto salah. Nanti gue posting foto nonjol di bagian dada salah lagi. Masa gue berhijab disuruh kayak Kartika Putri mulu. Berarti gue harus nikah sama Habib dong," kata Nikita Mirzani.
BACA JUGA: 5 Pesona Siva Aprilia, DJ Seksi yang Videonya Lagi Viral
Baca Juga: Tangis Roro Fitria Pecah di Makam Ibu, Nikita Mirzani Hamil
Entah apa yang terjadi pada kehidupan Nikita Mirzani saat ini. Terbaru, perempuan kelahiran 17 Maret 1986 itu mengunggah foto kardus dengan tulisan "kerudung dusta", "bukan kerdus" dan "nikita". Apa maksudnya ya?
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut