Suara.com - Mantan suami Nafa Urbach, Zack Lee, baru-baru ini mencuri perhatian publik. Melalui Instagram pribadinya, ia memamerkan kemesraan dengan Rahma Azhari, lengkap dengan kata-kata manis.
"Perempuan pertama yang membuat aku jatuh cinta. Memikirkan kehidupan, berpikir, bermimpi, dan berharap. Tapi bagaimana pun, kau tetaplah kekasihku," tulis Zack Lee dalam keterangan foto tersebut.
Sontak, warganet sibuk menghubung-hubungkan kemesraan itu dengan reaksi Nafa Urbach. Mereka bahkan tak ragu mengirimkan pesan pada ibu satu anak tersebut dan menyarankannya untuk segera mencari pengganti Zack Lee.
Nafa Urbach pun angkat bicara melalui Instagram Story-nya. Bukannya marah atau tersinggung, perempuan kelahiran 15 Juni 1980 itu justru meminta warganet untuk menghargai apapun keputusan Zack Lee soal kehidupan percintaannya.
"Tapi untuk urusan Zack dan siapapun wanita yang dekat dengan dia, please kalau bisa kita nggak usah ikut campur yah. Hormati keputusan dia dan pilihan dia siapa pun itu nanti. Saya pun akan menghormati keputusan Zack," kata Nafa Urbach.
Soal saran warganet untuk segera move on, Nafa Urbach juga menanggapi dengan sabar. Katanya, kesendiriannya saat ini bukan lantaran tak bisa melupakan sosok Zack Lee, melainkan aktivitas segudang yang harus ia lakukan sebagai caleg.
"Dan saya tahu kalian pengin saya move on. Sabar yah saya bukannya nggak move on, cuma memang lagi sibuk sekali lagi nyaleg dan kampanye, dan saya menikmati setiap detik bertemu dengan warga, karena itupun sudah menghibur saya sangat," ungkap Nafa Urbach.
"Nanti ada masanya, ada waktunya di mana saya akan bertemu dengan seseorang yang baik. Ini cuma masalah waktu saja guys, sabar," tutup Nafa Urbach.
Baca Juga: Zack Lee - Nova Eliza Kepergok Makan Berduaan, Pacaran?
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Ahmad Dhani: Kesuksesan Dewa 19 Cuma Kebetulan
-
Rizal Nyaris Tinggalkan Armada Demi Proyek Supergrup, Berubah Pikiran Usai Salat Tahajud
-
Stres Jadi Produser Film Sampai Mimisan, Baim Wong Menangis Saat Salat: Gila, Nggak Enak Banget Ya
-
Bukan untuk Diet, Ternyata Ini Alasan Baskara Mahendra Pilih Jadi Vegetarian
-
Sering Usil, Fadil Jaidi Ungkap Momen Pak Muh Marah Besar Gara-Gara Candaan Berbahaya
-
Helwa Bachmid Ungkap Derita yang Dialami Saat Mengandung Anak Habib Bahar Bin Smith
-
Sarwendah Pamer Dibelikan Mobil Baru Usai Ditagih Debt Collector
-
Gokil! Bonnadol Tampil Fasih Berbahasa Indonesia di Fan Meeting Jakarta
-
Mimpi Besar Atta Halilintar Usai Gaet Legenda Timnas, Kini Incar Kolaborasi dengan Messi dan Ronaldo
-
Penampilannya Bikin Pangling, Deswita Maharani Ungkap 'Ritual' Boiyen Jelang Nikah