Suara.com - Kabar Maia Estianty dan Irwan Mussry akan menggelar resepsi pernikahan di Stadion Gelora Bung Karno akhirnya terungkap.
Penyanyi Rossa sabagai salah satu sahabat Maia memastikan kabar itu hoaks. Dia bilang, isu Maia gelar resepsi di GBK cuma guyon teman-temannya di Geng Tempe.
"Nggaklah, itu cuman bercandaan dari temen-temen, kita becandain mama Maia," kata Rossa di Sheraton Grand Hotel, Gandaria City, Jakarta Selatan, Senin (12/11/2018).
Menurut Rossa teman-teman di geng Tempe memang kerap berkelakar. Mungkin kata dia, guyonan itu dibesar-besarkan media lantaran berhubungan dengan sosok Maia.
"Kayak biasalah kayak kita aja 'eh kalau elu nikah nanti kita tumpengan satu kelurahan' gitu lah. Ini juga sama kayak gitu," ujarnya.
Sebelumnya Maia Estianty dan Irwan telah melangsungkan akad nikah di sebuah masjid di Tokyo, Jepang pada 29 Oktober 2018.
Pernikahan mereka digelar tertutup dan hanya dihadiri sekitar 30 orang, dari pihak keluarga dan KBRI Tokyo.
Baca Juga: Kriss Hatta Tak Gentar Jadi TSK Pemalsuan Dokumen Pernikahan
Berita Terkait
-
Rossa Soal Keputusan Vidi Aldiano Hiatus: Memang Sudah Ada Wacana dari Dulu
-
Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
-
Selalu Terlihat Bahagia, Ivan Gunawan Ternyata Sering Merasa Hampa: Capek Tapi Gak Ada Obatnya
-
Baru Terungkap! Al Ghazali, El Rumi dan Dul Jaelani Lakukan Hompimpa Buat Tentukan Urutan Nikah
-
Pernikahan El Rumi dan Syifa Hadju Dirahasiakan Rapat, Maia Estianty Khawatir Terkena Penyakit Ain
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Kasus Narkoba Virgoun Bawa Hikmah, Hubungan Inara Rusli dan Mantan Suami Jadi Membaik
-
Dikira Banjir Orderan, Pedagang Kaget Akun Thrifting Diblokir Imbas Aturan Menkeu Purbaya
-
Masih 28 Tahun, Istri Zohran Mamdani Wali Kota Muslim New York Disebut Punya Aura Putri Diana
-
Bikin Heboh, Ayu Ting Ting Muncul Jadi Kejutan Spesial di Konser Nancy Ajram Jakarta
-
Anak Menteri Keuangan Yudo Sadewa Kembali Bikin Geger: Kritik Pedas Orang Indonesia Mabok Agama
-
Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun Penjara, Diperpanjang 3 Tahun Usai Ajukan Banding
-
Terseret Isu Selingkuh dengan Hamish Daud, Unggahan Terbaru Sabrina Alatas Jadi Sorotan
-
Konser Nancy Ajram di Jakarta Sukses Pukau Ribuan Fans, Ada Nassar hingga Ivan Gunawan
-
Terbukti Tak Langgar Kode Etik DPR, Uya Kuya Bongkar Fakta Nyesek di Balik Rumah yang Dijarah
-
Dulu Dikenal Kalem, Sarwendah Kepergok Ngomel ke ART Saat Live