Suara.com - Sosok Luna Maya masih menjari sorotan publik hingga saat ini karena kabar pernikahan mantan kekasihnya, Reino Barack dengan Syahrini.
Tak jauh berbeda dengan Reino Barack dan Syahrini yang sibuk mengunggah momen bahagia mereka, Luna Maya juga tampak menikmati hidup. Terkini, mantan kekasih Ariel NOAH itu mengunggah potret dirinya yang dipoles make up natural.
Diketahui dari keterangan foto tersebut, ternyata penampilan memikat Luna Maya ini merupakan keperluan kampanye pencegahan kanker serviks pada wanita.
Tampak mencuri perhatian, unggahan akun Instagram Luna Maya ini pun sontak dibanjiri komentar oleh para selebriti.
"Masha Allah,super cantik," tulis Laudya Cynthia Bella
Syahnaz Sadiqah juga berkomentar dengan akun Instagram @syahnazs, "Cantikkkkk banget kalunssssss."
Tak ketinggalan, Rossa dan Iis Dahlia pun mengomentari foto Luna Maya yang satu ini.
"Cantiiiiik bangettt," ungkap Rossa melalui akunnya @itsrossa910.
"Wajah sendu nan manjaaaa...cantik yank," tulis Iis Dahlia lewat akun @isdadahlia.
Baca Juga: Luna Maya Makan Bersama Faisal Nasimuddin, Jadian?
"My baby so pretty," ada juga komentar Dokter Irene dari geng Girl Squad @dr.irene13.
"Bonekaaaa," komentar Andien Aisyah yang menyebutnya bak boneka lewat akun @andienaisyah.
Dalam foto tersebut, Luna Maya mengenakan riasan wajah flawless. Tampak ia mengenakan riasan mata nuansa cokelat tipis dan pulasan blush on bernuansa pink yang membuat tampilannya semakin manis.
Sedangkan pulasan bibirnya, ia mengenakan warna soft pink. Wajah cantiknya ini ternyata dipulas oleh make up artist Kiky Lutan. Soal gaya rambutnya, Luna Maya terlihat memikat dengan messy hair do.
Tak hanya Luna Maya, sang make up artist pun mengunggah penampilan Luna Maya yang mencuri perhatian ini juga.
Duh, cantik banget ya Luna Maya!
Berita Terkait
-
Syahrini Akan Belajar Ini dari Reino Barack Selama Berumah Tangga
-
Kesaksian Satpam, Luna Maya Galau Jelang Reino Barack Nikahi Syahrini
-
Geger Nikita Mirzani Nyinyirin Syahrini, Denny Sumargo Tak Hamili DJ Verny
-
Lucunya Ekspresi Girang Arsy Hermansyah Bertemu Luna Maya
-
Balas Lambe Turah, Luna Maya Ungkap Hubungan dengan Faisal Nasimuddin
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Cerita Kehidupan Amanda Manopo Sebagai Istri Kenny Austin: Bangun Pagi Langsung Masak
-
Kelewat Nonton di Bioskop? 11 Film Indonesia Kembali Tayang di Netflix November 2025
-
Joko Anwar Bongkar Rahasia di Balik Semua Filmnya, Bawa Satu Keresahan Khusus
-
Siapa Mas Gunawan? Kontennya Dikecam karena Pamer Kemesraan dengan Anak SMP
-
Amanda Manopo Sebut Kenny Austin Aslinya Tipe Suami Takut Istri
-
Iko Uwais Batal Tanding di Bahkan Voli 3, Joe Taslim Diusulkan Jadi Pengganti
-
Suka Film-Film Sains Fiksi, Joko Anwar Terinspirasi dari Pengalaman Lihat UFO Saat Kecil
-
Pulau Sentosa Disulap Jadi Negeri Oz, Singapura Hadirkan Keajaiban Wicked: For Good
-
Raffi Ahmad Totalitas Membantu, Tanggung Penuh Biaya VIP Perawatan Fahmi Bo dan Sudah 3 Kali Jenguk
-
Cerita Personel Elephant Kind Dapat Ancaman Pembunuhan di London