Suara.com - Kabar kurang mengenakan datang dari pasangan suami istri Evi Masamba dan Arief Hajrianto. Melalui Instagram storynya, sang suami mengeluhkan beberapa hal terkait hubungan rumah tangganya, termasuk soal Evi Masamba yang cemburuan.
"Perempuan cemburuan keterlaluan, biar masuk kamar mandi lama cemburu, berteman sama laki-laki cemburu, berteman sama perempuan cemburu," tulis Arief Hajrianto di Instagram Story pada Rabu (10/6/2020).
"Okey cemburu tanda sayangnya seorang pasangan, tapi kenapa harus keterlaluan sampai hidup ini berasa terpenjara, memang di dunia ini cuman kita dua yang mau hidup, saya kira tidak seperti itu," lanjutnya.
Arief Hajrianto juga mengeluhkan susahnya jadi suami artis. Ia merasa dirinya tak berguna dan tak berdaya.
"Hidup itu butuh beradaptasi, proses, bukan keegoisan kita aja yg mau kita ikuti. Susah jadi suami artis tapi tidak berguna dan berdaya cuman bisa memendam sendiri," tutupnya.
Sebelumnya, suami penyanyi Evi Masamba itu juga mengeluhkan soal pekerjaannya. Ia mengaku serba salah di mata istrinya untuk urusan pekerjaan.
Seperti yang diketahui, Arief Hajrianto dan Evi Masamba telah melangsungkan pernikahan pada Oktober 2018 lalu. Dari pernikahan keduanya telah dianugerahi seorang putri bernama Putri Meyshyla Nur Wahid.
Belum diketahui pasti apakah rumah tangga Evi Masamba sedang bermasalah. Padahal, belum lama ini jebolan ajang D'Academy 2 itu mengunggah video manis kebersamaannya dengan suami di Instagram pribadinya.
Baca Juga: Suami Evi Masamba Curhat Jadi Lelaki Selalu Salah, Ada Apa?
Berita Terkait
-
Isi Dokumen Perceraian Ria Ricis Bikin Gempar, Mahalini Fix Pindah Agama ke Islam
-
Klarifikasi Evi Masamba Ngaku Ditelantarkan Usai Manggung di HUT Luwu Timur
-
Unggah Foto Lawas, Kecantikan Evi Masamba Dipuji: Wajah Natural Tanpa Oplas
-
Rina Nose Difitnah di Facebook, Evi Masamba Hampir Tertipu
-
Kecanduan Game Online, Evi Masamba dan Suami Nyaris Bercerai
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Hamish Daud Datangi Polres Jaksel, Bawa Bukti Baru Kasus Pencemaran Nama Baik
-
Curhat Ammar Zoni dari Nusakambangan, Tak Punya Pulpen dan Kertas buat Tulis Eksepsi
-
Penampakan Ammar Zoni Usai 3 Minggu Ditahan di Nusakambangan, Kepala Plontos dan Wajah Lebih Segar
-
Di Toilet atau Plafon? Cerita Lengkap Ahmad Sahroni Sembunyi Saat Rumahnya Dijarah
-
Baim Wong Lebih Tenang Usai Cerai: Semoga Gak Ada Drama Lagi
-
5 Kontroversi Nessie Judge, Terbaru Pakai Foto Korban Pembunuhan Junko Furuta Jadi Properti Konten
-
Dituduh NPD Usai Cerai dari Paula Verhoeven, Baim Wong Jalani Tes Kejiwaan: Ada 520 Pertanyaan
-
Bikin Penasaran, Siapa Milea atau Ancika yang Akan Dampingi Ariel NOAH di Film Dilan?
-
Komika Musdalifah Basri Geram, Sertifikat Rumah Orang Tuanya Digadai Om Sebesar Rp500 Juta
-
Ardit Erwandha Ungkap Makna Dibalik Perannya di Film Pesugihan Sate Gagak