Suara.com - Seleb Bollywood, Preity Zinta baru-baru ini mencuri perhatian lewat unggahan terbarunya di Instagram.
Hal ini lantaran istri Gene Goodenough ini memamerkan bahu dan punggung mulusnya dalam pemotretan terbaru.
Menggunakan gaun Versace, Preity Zinta tampak seksi luar biasa dalam pemotretan terbarunya.
Dari bergoyang pinggul sampai menyenderkan lengan di pagar besi, Preity jelas berhasil buat penggemar tahan napas.
Kepoin 3 potret terbaru Preity Zinta pakai kemben di bawah ini yuk:
1. Dress Kemben
Dalam penampilan terbarunya, Preity Zinta tampak menatap tajam ke arah kamera. Dia menyenderkan lengannya ke pagar besi.
Preity terlihat memukau dan seksi abis dalam balutan dress kemben dengan motif abstrak nuansa hijau, kuning, biru dan gold tersebut.
Rambutnya digerai indah, pulasan makeup bold menambah cantik penampilannya.
Baca Juga: Digunjing Nggak Nikah-Nikah, 5 Aktris Bollywood Gaet Brondong Tampan
2. Pamer Punggung Mulus
Dalam pemotretan kali ini, Preity Zinta memang memamerkan gayanya yang lain daripada yang lain.
Tak segan, aktris 45 tahun ini mempertontonkan punggung mulusnya.
Senyumnya yang cemerlang memesona di balik bibir bergincu merah tebal. Lesung pipitnya bikin kesengsem warganet.
3. Goyang Pinggul
Preity Zinta aduhai banget nih saat goyang pinggul dalam video yang diunggahnya.
Berita Terkait
- 
            
              8 Potret Kompak Seleb Bollywood dan Saudara Kandung, Bak Bestie!
 - 
            
              3 Film Romantis Preity Zinta dan Salman Khan di Prime Video, Bikin Baper!
 - 
            
              4 Film India yang Dibintangi Preity Zinta dan Saif Ali Khan di Prime Video
 - 
            
              5 Artis Bollywood Berzodiak Aquarius, Ada Preity Zinta yang Dikenal Ramah?
 - 
            
              5 Rekomendasi Film Preity Zinta yang Paling Sedih dan Menguras Air Mata
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Desta Bakal Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn, Awalnya Dihubungi Anak Indro
 - 
            
              5 Potret Rumah Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Mewah dengan Konsep Open Space
 - 
            
              Hamish Daud Diisukan Selingkuh, Raisa Sempat Sukai Komentar 'Sad Tapi Legowo'
 - 
            
              Selain Minta Maaf, Pandji Pragiwaksono Siap Jalani Proses Hukum Adat di Toraja
 - 
            
              Cerita Heroik Jusuf Hamka Selamatkan Uya Kuya dari Amukan Massa
 - 
            
              Dibesarkan Ibunya Seorang Diri, Reza Rahadian Jujur soal Kehidupan Tanpa Sosok Ayah
 - 
            
              Dianggap Hina Adat Toraja, Pandji Pragiwaksono Minta Maaf atas Materi Stand Up 12 Tahun Lalu
 - 
            
              Buntut Video Hoaks Soal Gaji DPR, Uya Kuya Kena Semprot Jenderal
 - 
            
              Jejak Digital Tak Bisa Bohong? Hamish Daud dan Sabrina Alatas Diduga Pernah Unggah Foto yang Mirip
 - 
            
              Uya Kuya Bongkar Borok Teman-temannya: Di Depan Baik, di Belakang Menghujat