Suara.com - Rey Mbayang belum lama ini memberikan Dinda Hauw sebuah motor. Kocaknya, pesan yang ditinggalkan untuk sang istri justru membuat warganet tertawa.
"Jangan ikut balap liar ya yang," komentar Rey Mbayang di unggahan milik Dinda Hauw, dikutip Senin (14/9/2020).
Sontak, warganet ramai menimpali pesan itu di kolom komentar. Banyak yang menimpalinya dengan canda.
"Nanti jadi Dinda racing dong," komentar @insaniinsy
"Maapin aku bacanya ngakak," timpal @hrlnprnmasr
"Bukan balap liar tapi balap karung @dindahw," lanjut akun @sherly_arm.
Dalam Instagram milik Dinda Hauw, ia mengunggah momen saat mengendarai motor. Dinda langsung mengajak Rey berkeliling dengan kendaraan tersebut.
"Coba yuk langsung, aduh aku senang banget ini," kata Dinda Hauw.
"Kamu yang mengendarai ya, bisa kan?" ucap Rey Mbayang.
Baca Juga: Kemesraannya dengan Dinda Hauw Dicibir Alay, Rey Mbayang Balas Sebut Setan
"Bisa dong, eh ini katanya anti maling ya?" tanya Dinda Hauw.
"Iya ini anti maling lho, eh tasnya taro di sini aja," beber Rey Mbayang yang langsung membuka bagasi motor tersebut.
"Tara kejutan lagi deh," beber Rey Mbayang yang mengambil bunga dari bagasi motornya itu.
"Ih masyaallah sayang kamu," ujar Dinda Hauw sambil tersipu.
Tak lama kemudian, keduanya mencoba berkeliling dengan menggunakan motor tersebut. Rey yang dibonceng Dinda tak luput dari komentar warganet.
"Rey nya dibonceng wkwkwk," komentar @Rizki.official
Berita Terkait
-
Keluar dari Zona Nyaman! Rey Mbayang dan Dinda Hauw Perdana Main Film Horor
-
Dinda Hauw dan Rey Mbayang Punya Aturan Jika Akting dengan Lawan Jenis, Dilarang Ciuman!
-
Perdana Main Film Horor, Dinda Hauw dan Rey Mbayang Adu Akting di Ritual Gaib: Nyai Randasura
-
Rey Mbayang Mau Beli Alat Pendeteksi Hantu, Sudah Riset Harga dan Lokasi Toko
-
4 Gaya Foto Dinda Hauw dan Rey Mbayang, Romantis Abis Anti Mati Gaya!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD