Suara.com - Hubungan asmara El Rumi dan Marsha Aruan telah kandas beberapa waktu lalu. Banyak pihak yang menyayangkan rajutan asmara mereka berakhir.
"Kamu sudah putus dengan Marsha, emangnya nggak sedih karena bunda sudah cocok banget sama Marsha Aruan?" tanya Raffi Ahmad di tayangan Okay Bos beberapa waktu lalu.
"Bunda juga sudah cocok sama yang sekarang sih," jawab El Rumi.
"Hah? Siapa?" tanya Nagita Slavina kaget.
Namun ternyata El Rumi hanya bercanda. dia mengaku belum memiliki kekasih baru.
"Bercanda, haha," kata El Rumi tertawa berhasil membuat semuanya kaget.
Kemudian, acara tersebut menampilkan potret El Rumi dengan perempuan bernama Medina Putri. Raffi langsung menanyakan kedekatan hubungan mereka.
"Medina Putri?" tanya Raffi sambil tertawa.
"Itu cuma teman kuliah saja, jomblo (sekarang)" jawab El.
Baca Juga: Dipamiti El Rumi, Penampilan Mulan Jameela Tak Berhijab di Rumah Diomongin
El Rumi mengaku saat ini masih jomblo dan hanya berteman. Ke depannya, jika ia memiliki kekasih baru pun ia enggan memamerkannya ke publik.
"Aku sebenarnya orang yang nggak suka publikasi, tapi kalau sudah ketahuan ya sudah," jawab adik Al Ghazali itu.
El juga mengatakan dirinya ingin seperti ayahnya, Ahmad Dhani yang menikah muda. Namun, sang bunda kurang merestui keinginannya.
"Rencana pengin nikah di umur 24 atau 25 tahun, tapi kata bunda kemudaan," kata El.
Berita Terkait
-
Baru Terungkap! Al Ghazali, El Rumi dan Dul Jaelani Lakukan Hompimpa Buat Tentukan Urutan Nikah
-
Pernikahan El Rumi dan Syifa Hadju Dirahasiakan Rapat, Maia Estianty Khawatir Terkena Penyakit Ain
-
Takut Bocor, El Rumi Ngaku Belum Kasih Tahu Ahmad Dhani Tanggal Pernikahan
-
El Rumi Ngaku Enggan Spill Tanggal Nikah pada Ahmad Dhani, Takut Bocor?
-
El Rumi Ogah Bilang ke Ahmad Dhani Kapan Tanggal Nikahnya: Takut Bocor Duluan
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash