Suara.com - Artis Shoumaya Tazkiyyah mendadak hilang akun instagramnya. Perempuan berusia 26 tahun ini sebelumnya memiliki banyak followers di akun instagram @shoumayatazkiyyah.
Siapa sih sosok Shoumaya Tazkiyyah yang merupakan artis sinetron ini. Berikut 7 Faktanya:
1. Asli Bogor
Shoumaya Tazkiyyah merupakan seorang model cantik kelahiran Bogor 25 Juni 1994. Ia akrab dipanggil Maya.
2. Mengawali karier sinetron di 2015
Berawal dari modelling pada 2015, Shoumaya Tazkiyyah kemudian merambah dunia sinetron. Ia membintangi sinetron pertamanya, Kambing Genit.
3. Satu sinetron dengan Michelle Ziudith
Shoumaya Tazkiyyah juga berperan sebagai Vera di sinetron Aku Bukan Ustadz: Mendadak Soleh. Di sana, ia beradu peran dengan Michelle Ziudith.
4. Main di Bawang Merah Berkulit Putih
Baca Juga: Video FTV Lawas Olga Viral, Netizen Gagal Fokus ke Akting Jessica Iskandar
Sinetron terbarunya, Bawang Merah Berkulit Putih tayang di ANTV di 2020. Namun, ia tak begitu menonjol di sinetron tersebut karena bukan pemeran utama.
5. Main film
Shoumaya Tazkiyyah pernah tampil dalam sebuah film layar lebar berjudul Aib #Cyberbully. Dalam film itu, ia berperan sebagai Ciska.
6. Pernah dibully
Shoumaya mengaku pernah jadi korban bully seniornya di SMA. Kala itu, Shoumaya sekolah di Bandung dan merupakan siswa pindahan dari Bogor. Bully yang diterimanya kala itu dijauhi oleh teman-temannya, sehingga ia selalu sendiri dan merasa gelisah.
7. Hobi naik gunung
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
Terkini
-
Latoya De Larasa Makin Pede di Jalur Pop Melayu Lewat Lagu 'Sesal'
-
Review Abadi Nan Jaya, Film tentang Zombie dengan Cerita yang Kuat
-
Adu Kekayaan Hamish Daud vs Keenan Pearce, Dituding Cuma Numpang Hidup
-
Kini Cerai, Raisa Akui Sering Berantem dengan Hamish Daud
-
Fedi Nuril Ungkap 3 Sosok yang Ditakuti di 'Adili Idola'
-
Reputasinya Siap Dikuliti di 'Adili Idola', Fedi Nuril: Kalau Saya Masih Dapat Job, Kalian Gagal
-
Fedi Nuril Siap Dihakimi 6 Komika dan Artis di 'Adili Idola', Ternyata Ini Alasannya
-
Nirina Zubir Ancam Buka Aib Sahabatnya di 'Adili Idola', Fedi Nuril: Tenang, Aman dari UU ITE
-
Sinopsis Last Summer, Drakor Romantis Baru Lee Jae Wook dan Choi Sung Eun di Vidio
-
Wulan Guritno Pamer Wajah Mulus tanpa Edit, Balas Viral Muka Bopeng: Aku Gak Mau Sembunyi Lagi