Suara.com - Angelica Manopo baru-baru ini membuat video mengungkapkan rasa sedihnya. Kakak Amanda Manopo ini mengunggah deretan komentar nyinyir yang kebanyakan membanding-bandingkan dirinya dengan adiknya.
Hal ini menuai ragam reaksi netizen, banyak juga yang kasihan dengan kakak Amanda Manopo. Ia sampai menangis melihat komentar tersebut.
Angelica Manopo sendiri punya penampilan menarik yang nggak kalah dari sang adik loh padahal. Kalau penasaran, simak selengkapnya rangkuman Suara.com di bawah ini :
1. Wajah cantik natural
Wajah cantik natural dari Angelica Manopo saat tak pakai makeup. Lihat nih, wajahnya glowing banget.
Meski dibandingkan dengan Amanda Manopo, Angelica Manopo memiliki kecantikan yang berbeda. Gimana kalau menurutmu?
2. Pakai makeup bold
Angelica Manopo sempat pamer wajah menggunakan makeup bold. Pilihan wajah flawless dengan lipstik bold membuatnya kelihatan elegan.
Potret Angelica Manopo yang satu ini saat dirinya menikah. Makin memukau kan penampilan Angelica Manopo?
Baca Juga: Kedatangan Billy Syahputra Disambut Baik Ibunda Amanda Manopo
3. Stylish
Ia pun beberapa kali tampil stylish dengan outfitnya. Kali ini Angelica Manopo kelihatan kece dengan jaket bernuansa SWAG miliknya.
Potretnya kali ini makin memikat dengan makeup flawless dan riasan bernuansa pink. Bikin salfok ya manisnya.
4. Pose manis
Pose manis ala Angelica Manopo menggunakan outfit kasual cardigan dan atasan tanpa lengan. Wajah manisnya saat tersenyum bikin salfok nih.
Potret kakak Amanda Manopo yang nggak kalah manis dari adiknya. Gimana nih menurutmu?
Berita Terkait
-
Isu Amanda Manopo Menikah dengan Kenny Austin, Deswita Maharani: Nggak Tahu
-
Kata Deswita Maharani Soal Isu Amanda Manopo Menikah dengan Kenny Austin
-
Heboh! Amanda Manopo dan Kenny Austin Dikabarkan Bakal Menikah 10 Oktober 2025
-
Amanda Manopo dan Kenny Austin Diduga Berpacaran, Netizen Mulai Cocoklogi
-
Inikah Bukti Nyata Amanda Manopo dan Kenny Austin Resmi Pacaran?
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
-
Profil PT Mega Manunggal Property Tbk (MMLP): Emiten Resmi Dicaplok ASII
Terkini
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Andre Taulany dan Erin Pisah Rumah Setahun, Syarat Perceraian Terpenuhi
-
Momen Hangat Ariel NOAH Foto Bareng Sophia Latjuba Curi Perhatian
-
Pengin Banget Berpisah, Andre Taulany Berkali-kali Talak Cerai Erin Secara Lisan dan Tertulis
-
Ruben Onsu Berontak Dituding Bodoh Tinggalkan Sarwendah Demi Cinta Terlarang
-
Azizah Salsha dan Nadif Zahiruddin Go Public, Sahabat Dituding Ikut Khianati Pratama Arhan
-
Tepis Isu Rumah Tangga Retak, Ikram Rosadi Unggah Momen Photobox Bareng Larissa Chou dan Anak
-
Ingin Cepat Selesai, Andre Taulany Kecewa Berat Erin Absen di Sidang Cerai
-
Biasa Tampil Tertutup, Penampilan Celine Evangelista Tanpa Hijab di Poster Film Horor Jadi Omongan
-
Fitri Carlina Terbang ke Arab Saudi Dukung Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026