Suara.com - Anya Geraldine secara gamblang menceritakan ciuman pertama dengan kekasihnya. Tak tanggung-tanggung, momen itu dilakukan saat ia duduk di bangku kelas 2 SMP.
Hal yang lebih mengejutkan lagi, ciuman itu dilakukan Anya Geraldine di dalam kendaraan. Katanya, bintang film Yowes Ben 2 ini tak sengaja melakukannya.
"Di taksi (ciumannya). Pas itu aku nengok ke dia, dia nengok ke aku, jadinya nggak sengaja, muah. gitu," kenang Anya Geraldine di kanal YouTube Waw Entertainment, Kamis (4/2/2021).
Ciuman itu membuat Anya Geraldine panik. Ia khawatir supir taksi melihat aksinya tersebut.
"Ada bapak sopirnya di depan. Kami kayak salting, padahal mungkin dia nggak tau dan nggak peduli juga kali ya. Tapi gue yang panik dan deg-degan," ujar Anya Geraldine.
Saat diingat kembali, selebgram 25 tahun ini mengatakan ciuman pertama di taksi itu adalah pengalaman konyolnya.
Meski begitu, ia mengakui sosok kekasihnya yang dulu adalah pria gentelman. Sebab tak sungkan mengantarkannya pulang ke rumah.
"SMP gue itu di daerah Cikini, pulang sekolah pacaran di taman. Nongkrong di Taman Menteng, Suropati, Taman Kodok," kenang Anya Geraldine.
"Selesai pacaran, dia nganter aku pulang pakai taksi. Terus dia baru pulang," katanya lagi.
Baca Juga: Tajir dan Terkenal, Jefri Nichol Akui Masih Main di Warnet
Sayang, hubungan itu tak berlangsung lama. Mereka cuma pacaran sebulan.
Setahun setelah putus, Anya Geraldine kembali pacaran. Kala itu hubungan mereka bertahan hingga 6 tahun lamanya.
Tapi nasib serupa dialami, cintanya kandas. Begitu pula dengan saat ini yang dijalani, ia baru saja putus dengan Ovi Rangkuti.
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Review Film Shutter: Ada Setan di Foto yang Meneror Lewat Dosa Masa Lalu
 - 
            
              Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
 - 
            
              Anya Geraldine Buka Kisah Lama, Nyaris Jadi Korban Pelecehan Seksual saat SMP
 - 
            
              Pengalaman Mengerikan Anya Geraldine, Lihat Raganya Sendiri Masih Tidur di Kasur
 - 
            
              Cerita Pilu Anya Geraldine Jadi Korban Pelecehan Seksual Saat SMP, Pelaku Tetangganya Sendiri
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Kabar Duka, Mertua Once Mekel Musisi Senior Totok Sardjan Meninggal Dunia
 - 
            
              Ditanya Siapa Ayahnya, Anak Sarwendah Langsung Tegas Tunjuk Giorgio Antonio
 - 
            
              4 Borok Hamish Daud dari Masa ke Masa, Kini Digugat Cerai Raisa dan Dituding Selingkuh
 - 
            
              Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
 - 
            
              Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
 - 
            
              Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
 - 
            
              Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
 - 
            
              Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
 - 
            
              Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja