Suara.com - Ajun Perwira buka suara terkait sang istri, Jennifer Jill Supit atau Jennifer Ipel yang ditetapkan sebagai tersangka.
Aktor 33 tahun itu mengatakan Jennifer Jill telah menjalani tes dan hasilnya negatif. Maka dari itu ia meminta orang-orang tidak membuat spekulasi terkait keluarganya.
"Dari hasil urine, kami semua negatif. Tidak menggunakan narkoba," kata Ajun Perwira di salah satu kolom komentar @lambe_turah, Rabu (17/2/2021).
"Mohon semuanya tidak memberikan statement yang berlebihan," imbuhnya.
Melalui komentarnya di postingan yang memperlihatkan keterangan polisi, Ajun Perwira juga meminta doa untuk kasus yang menimpa sang istri.
"Mohon doanya, semoga semuanya baik-baik saja," ucap aktor asal Denpasar ini.
Ajun Perwira memang mengatakan sang istri tak menggunakan narkoba. Kendati begitu, polisi menemukan narkoba golongan satu pada diri Jennifer Jill.
"Narkotika golongan 1. Kami kirimkan ke laboratorium untuk pemeriksaan," ujar AKBP Ronaldo Maradona di Polres Metro Jakarta Barat, Rabu (17/2/2021).
Baca Juga: Janji Jennifer Jill ke Polisi Viral: Sampe Ada yang Make Gue Injek-Injek
Untuk itulah putri dari aktris Rita Sae ini ditetapkan sebagai tersangka.
"Dari hasil pemeriksaan tadi malam sampai hari ini satu orang sudah tersangka yaitu JJ," imbuh AKBP Ronaldo Maradona.
Seperti diberitakan sebelumnya, Jennifer Jill diamankan bersama anak dan suaminya, Ajun Perwira di perumahan elit kawasan Ancol, Jakarta Utara. Penangkapan itu terjadi pada Selasa, 16 Februari 2021 pukul 16.00 WIB.
Hanya saja dalam pemeriksaannya tadi malam, Ajun Perwira diperbolehkan pulang. Sementara perempuan 50 tahun itu masih menjalani pemeriksaan di kantor polisi.
Berita Terkait
-
6 Penampakan Rumah Diduga Milik Jennifer Jill 'Ipel' yang Terbengkalai, Maling Tak Berani Singgah?
-
Sosok Ibunda Elijah Diduga Anak Philo Paz, Dibandingkan dengan Azizah Salsha
-
Heboh Philo Paz Mantan Azizah Salsha Diduga Punya Anak Berusia 10 Tahun
-
Anak Dituding Jadi Perusak Pernikahan Arhan-Zize, Mami Ipel Pasang Badan: Enggak Boleh!
-
Jennifer Jill Minggat dari Rumah, Ajun Perwira Bongkar Kondisi Rumah Tangga yang Sebenarnya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV