Suara.com - Selebgram Millen Cyrus mengaku masih menjalani rawat jalan di pusat rehabilitasi narkoba BNN Kota (BNNK) Jakarta Selatan. Hal itu diungkap olehnya kepada wartawan.
"Aku masih menjalani rawat jalan di walikota BNN Jakarta Selatan," kata Millen Cyrus saat ditemui di kawasan Tebet, Jakarta Selatan, Minggu (7/3/2021).
Dia pun masih melakukan wajib lapor ke sana. Dia menjalani itu setiap satu Minggu sekali.
"Jadi aku masih bisa berkegiatan, pulang ke rumah, tapi tetap minggu per minggu untuk datang ke sana (BNNK) untuk wajib lapor," jelasnya.
Keponakan Ashanty itu tak tahu sampai kapan dikenai wajib lapor. Ia hanya mencoba menaati hukum yang berlaku.
"Sampai kapan kapannya mereka yang nentuin. Kalau aku kan cuma pasien rawat jalan, ikutin aja," tutur Millen Cyrus.
Meskipun begitu, dia bersyukur lantaran aktivitasnya tidak dibatasi.
"Kalau berkarier kegiatan yang penting nggak aneh-aneh aja sih pesannya," bebernya.
Baca Juga: Mr.P Tak Nampak Saat Pakai Lingerie, Millen Cyrus Singgung Triknya
Sebelumnya, Millen Cyrus bersama teman-temannya terjaring razia PPKM di kafe Brotherhood, Jakarta Selatan, Minggu (28/2/2021) dini hari yang dilakukan Ditresnarkoba Polda Metro Jaya.
Saat terjaring razia, polisi memeriksa urine Millen Cyrus dan hasilnya positif mengandung zat benzodiazepin yang tergolong psikotropika.
Lantaran memiliki resep dokter, Millen Cyrus dipulangkan karena mengaku obat itu bagian dari rehabilitasi dari penangkapan sebelumnya di bulan November 2020. Kini, ia masih rutin rawat jalan di BNNK.
Berita Terkait
-
Gemasnya Azura di Pernikahan Kakak Milen Cyrus, Nangis sambil Joget
-
Dianggap Kelewat Jujur, Begini Reaksi Anak Artis Lihat Wanda Hara dan Millen Cyrus
-
Momen Kocak Ameena Anak Aurel Hermansyah Bilang Ganteng Hingga Panggil Millen Cyrus 'Mas': Anak Kecil Mah Jujur
-
Beda 180 Derajat, Intip Busana Wanda Hara dan Millen Cyrus di Pernikahan Aaliyah Massaid
-
Sama-Sama Kelabui Ustaz Pakai Baju Wanita, Intip Pendidikan Wanda Hara dan Millen Cyrus
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
-
Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
-
Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
-
Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan
-
Sahabat Bongkar Fakta di Balik Tudingan Hamish Daud Liburan Bareng Sabrina Alatas
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu
-
4 Kontroversi Materi Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono yang Bikin Heboh
-
Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
-
Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna