Suara.com - Profil Sule menjadi perhatian lantaran pengakuannya yang ternyata tak pernah meminta ruangan khusus ketika syuting. Padahal Sule termasuk sebagai salah satu pelawak papan atas di Indonesia.
Perhatian terhadap Sule juga menjadi menarik karena ia mengaku pernah naksir dengan Sandra Dewi, sama dengan Boy William. Cerita ini sedang menjadi perhatian penggemar gosip selebritis sejak pengakuan itu terungkap dalam sesi tanya jawab di kanal YouTube Boy William.
Sule yang diketahui sudah menikah dengan Nathalie Holscher ini pun mendapat respon publik. Namun, sudah tahukah Anda dengan Sule? cek profil Sule berikut jika kamu belum tahu.
Nama Asli
Sule adalah nama panggung pemilik nama asli Entis Sutisna. Dia terkenal sebagai komedian profesional yang kini juga merambah karir sebagai reporter.
Sule lahir di Cimahi, 15 November 1976. Kemampuan Sule yang menonjol ialah dapat membuat lelucon spontan, responsif, dan kreatif.
Latar Belakang Sosial
Orang tua Sule seorang pedagang bakso keliling. Sejak kecil, Sule membantu orang tuanya mencari nafkah. Dia berdagang jagung rebus, ayam goreng, dan juga kebaya.
Sampai kemudian dia mengikuti audisi pelawak bersama kedua temannya Ogi Suwarna dan Obin Wahyudin. Mereka menamai grub lawak mereka SOS.
Baca Juga: Sule Anggap Artis Cewek Ini Paling Hot, Eh Bukan Nathalie Holscher
Awal Mula Karir Sebagai Komedian
Perjalanan profil Sule sebagai komedian dimulai dengan grub lawak SOS ini. Mereka berhasil memenangkan kejuaraan API (2014) dan menjadi juara pertama di acara Variety Show "Superstar Show" (2005).
Dengan keberhasilan mereka melawak di atas panggung, masalah keuangan yang dihadapinya dan anggota keluarganya pun terpecahkan.
Setelah itu, Sule, secara personal mendapatkan penghargaan sebagai komedian terfavorit dalam ajang penghargaan Panasonic Gobel Award 2011.
Dia juga membawa pulang penghargaan "Indonesian Kids Choice Awards 2011. Dengan keberhasilannya, tawaran melawak di berbagai acara pun
membanjiri Sule.
Perjalanan Karir Sule di TV
Berita Terkait
-
Jadi Pelawak Kaya, Sule Tak Pernah Minta Ruangan VIP saat Syuting
-
Nunung, Artis Cewek Paling Hot versi Sule
-
Mustahil Dimiliki, Ternyata Sule dan Boy William Naksir Sandra Dewi
-
Sule Anggap Artis Cewek Ini Paling Hot, Eh Bukan Nathalie Holscher
-
Pelawak Papan Atas, Sule Satu-satunya yang Tak Minta Ruangan Khusus
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
-
Kiper Muda Rizki Nurfadilah Korban TPPO: Disiksa hingga Disuruh Nipu Orang China
-
10 Mobil Bekas Pilihan Terbaik buat Keluarga: Efisien, Irit dan Nyaman untuk Harian
-
Penyebab Cloudflare Down, Sebabkan Jutaan Website dan AI Lumpuh
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
Terkini
-
Nathalie Holscher Ungkap Saweran Terbanyak yang Pernah Diterima, Bukan dari Kelab Malam
-
Spesial Valentine, Josh Groban Bakal Konser di Jakarta Tahun Depan dan Gandeng Raisa
-
Tak Mau Disangka Settingan, Amanda Manopo Tegas Bantah Kasihani Fajar Sadboy
-
Bantah Isu Pindah Agama, Nathalie Holscher Ngaku Kangen Pakai Hijab
-
Siapa Pemeran Ancika di Dilan 1997? Foto Ariel NOAH Bareng Sosok Misterius Bikin Penasaran
-
Reaksi Adem Dul Jaelani Dengar Isu Keretakan Rumah Tangga Ahmad Dhani dan Mulan Jameela
-
Gugat Cerai Suami, Marissa Anita Pernah Singgung Soal Tekanan Hidup
-
Penampilan Manglingi Meghan Trainor Usai Sukses Turunkan Berat Badan hingga 27 Kg!
-
Culinary Class Wars Season 2 Siap Tayang, Son Jong Won Muncul Bikin Heboh!
-
Deddy Corbuzier Akui Sudah Sah Bercerai sebelum Tasya Farasya dan Andre Taulany