Suara.com - BTS resmi mengumumkan kabar comeback nya melalui single “Butter” yang akan segera mereka rilis.
Kabar ini tentu disambut sangat meriah oleh penggemar setia BTS, ARMY yang langsung meramaikan pembahasan 'Butter' di laman media sosial mereka
Lantas kapan single Butter BTS ini akan di rilis dan apa saja hal menarik yang ada di dalamnya?
Melalui live streaming dalam akun resmi YouTube BTS, BANGTANTV single ini akan diluncurkan pada 21 Mei 2021 pukul 13.00 KST (waktu Korea) atau pukul 11.00 WIB.
Teaser yang diluncurkan pada pukul 21.00 WIB itu berhasil menarik lebih dari 800 ribu ARMY untuk menyaksikannya bersamaan.
Selama sekitar 1 jam, ARMY disuguhkan layar berwarna kuning yang dilengkapi animasi sekotak mentega (butter) dengan logo BTS yang perlahan meleleh dengan iringan suara ASMR orang sedang memasak di dapur.
Pada akhir teaser muncullah judul “Butter” yang disertai tanggal rilisnya.
2. Sepenuhnya Berbahasa Inggris
Baca Juga: Profil Na Young-seok atau PD Na, Produser yang Kolaborasi dengan BTS
Menurut siaran pers Big Hit Music, “Butter” akan menjadi single kedua BTS yang lirik sepenuhnya berbahasa Inggris seperti halnya “Dynamite”
“Butter” juga akan disajikan dalam genre dance-pop yang dipenuhi sentuhan pesona BTS yang terkenal halus dan karismatik
3. Memecahkan rekor pre-save
Dilansir dari Twitter @btsworldwider, “Butter” berhasil memecahkan rekor tercepat kemunculan tautan pre-save dalam waktu empat menit, mengalahkan “Dynamite” yang mencatat waktu 10 menit.
Dalam cuitan yang sama juga disebutkan bahwa pre-order “Butter” di Amerika Serikat sudah mencapai 3.000 pemesanan.
Hal ini tentu tidak mengejutkan, pasalnya pengumuman comeback BTS di Youtube telah dilihat lebih dari 10 juta kali dalam waktu kurang dari 15 jam.
Tag
Berita Terkait
-
Super Mewah! Ini Koleksi Jam Tangan Member BTS
-
Koleksi Jam Mewah Member BTS Jadi Sorotan, Ada yang Harganya Rp1,4 Miliar
-
Kabar Gembira, BTS Resmi Terpilih Jadi Brand Ambassador Louis Vuitton
-
Best 5 Oto: Nyetir Hyundai NEXO Bareng BTS, New MINI Countryman Launching
-
Peringati Hari Bumi, Hyundai >< BTS Rilis Video Merawat Alam Sehari-hari
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Segera Disidang, Bos Mecimapro Tersangka Penggelapan Dana Konser TWICE Minta Maaf
-
Bos Mecimapro Akhirnya Respons Laporan Dugaan Penggelapan Dana Konser Twice
-
Penggemar Wajib Tahu! Ini Rundown Lengkap Konser The Boyz di ICE BSD Besok
-
Mohon Doa, Fahmi Bo Siap Jalani Operasi Batu Empedu pada Sore Ini
-
Kronologi Rara Pawang Hujan Diusir Security BLACKPINK: Tak Punya ID, Outfitnya Mentereng
-
7 Fakta Mencekam Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Terjadi 2 Kali saat Salat Jumat
-
Lisa Mariana Resmi Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Video Syur
-
Bagus! Maher Zain Sapa Media dengan Bahasa Indonesia Jelang Konser di Jakarta
-
Raffi Ahmad Beli Tas Hermes Ivan Gunawan Seharga Rp500 Juta untuk Bangun Masjid di Jepang
-
Terungkap! Ini 5 Fakta Motif Kebakaran Pesantren di Aceh