Suara.com - Pada hari Kamis (29/4), Putri Delina ultah ke- 20 tahun. Beberapa orang terdekatnya pun memberikan surprise di hari istimewanya tersebut.
Salah satu yang ikut merayakan hari istimewa putri komedian Sule ini adalah Nathalie Holscher. Sayangnya, momen ulang tahun Putri Delina yang jadi perhatian adalah saat ia terlihat cuek pada ibu sambungnya.
Akhirnya unggah momen peluk dan cium Nathalie Holscher, kayak apa nih momen surprise ultah Putri Delina? Simak langsung selengkapnya di bawah ini yuk biar nggak kepo lagi.
1. Main kembang api
Awalnya, teman-teman Putri Delina yang merayakan ulang tahunnya tersebut. Tampak Jeffry Reksa dan sahabat hadir di momen spesial tersebut.
Di momen surprise ulang tahunnya tersebut, kakak Rizky Febian ini terlihat main kembang api. Ia mengaku senang dapat surprise dari teman dan sahabat.
2. Dapat kue dan pelukan ayah
Sule dan Nathalie Holscher serta Rizky Febian pun hadir di ultah Putri Delina. Tangis haru Putri Delina mewarnai momen pertambahan usianya tersebut.
Ia pun meniup lilin yang ada di kue tersebut. Putri Delina juga memeluk sang kakak yang amat menyayanginya.
Baca Juga: Jangan Suuzon, Putri Delina Peluk dan Cium Nathalie Holscher Juga Kok
3. Baru diunggah
Yang menarik, momen haru Nathalie Holscher memeluk Putri Delina diunggah oleh Nadya Holscher, adik Nathalie Holscher. Putri Delina bahkan menyuapi ibu kandungnya tersebut.
Itu tadi tiga momen surprise ultah Putri Delina yang ke-20. Wah, semoga happy terus Putri Delina.
Berita Terkait
-
Hidungnya Dibilang Mirip Mpok Atiek, Nathalie Holscher Beri Balasan Menohok
-
Diledek soal Perceraian Sule, Rizky Febian Tantang Penonton Naik ke Panggung
-
Rizky Febian Sempat Kasihan Lihat Sule Melawak di TV
-
Sule Bikin Prikitiew Land di Subang Bukan Cuma Iseng, Ternyata Berawal dari Selamatkan Duit Sendiri
-
Sule Ditilang: Curhat Beban Biaya Kendaraan yang Bikin Netizen Relate
Terpopuler
- Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
- Belajar dari Tragedi Bulan Madu Berujung Maut, Kenali 6 Penyebab Water Heater Rusak dan Bocor
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 4 Mobil Listrik Termurah di Indonesia per Oktober 2025: Mulai Rp180 Jutaan
Pilihan
-
Warisan Utang Proyek Jokowi Bikin Menkeu Purbaya Pusing: Untungnya ke Mereka, Susahnya ke Kita!
-
Tokoh Nasional dan Kader Partai Lain Dikabarkan Gabung PSI, Jokowi: Melihat Masa Depan
-
Proyek Rp65 Triliun Aguan Mendadak Kehilangan Status Strategis, Saham PANI Anjlok 1.100 Poin
-
Pundit Belanda: Patrick Kluivert, Alex Pastoor Cs Gagal Total
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya
Terkini
-
Diangkat dari Kisah Nyata Mencekam di Jawa Tengah, Begini Asal-usul Film Pesugihan Sate Gagak
-
Sinopsis dan Fakta Cristine, Film Debut Ayah Shenina Cinnamon sebagai Sutradara
-
4 Film Jakarta World Cinema 2025 yang Tayang di Bioskop, Ada It Was Just an Accident
-
Cuaca Panas Ekstrem, Inul Daratista Nyaris Tumbang di Atas Panggung
-
Sinopsis It Was Just an Accident, Peraih Penghargaan Tertinggi di Festival Film Cannes 2025
-
Zeda Salim Sebut Ammar Zoni Butuh Pertolongan: Isi Otak dan Hatinya Bermasalah
-
Pevita Pearce Pamer Foto Bareng Ji Chang Wook di Prambanan, Posenya Bikin Netizen Histeris
-
Sutradara Pesugihan Sate Gagak Puji Nunung: Cuma Geleng-Geleng Kepala Aja Udah Lucu Banget
-
Akun Instagram Kenny Austin Jadi Satu-Satunya yang Diikuti Amanda Manopo, Tadinya Nol
-
Deg-degan Perankan Ustadzah di Film, Elma Theana Resah Bahas Adegan Nikah Beda Agama