Suara.com - Semangat Ustaz Zacky Mirza tak mengendur meski sempat ambruk saat mengisi ceramah beberapa waktu lalu. Hanya saja, media yang dipakai sekarang agak berbeda, yakni secara daring.
"Kayaknya sih nggak, karena kan dakwahnya sekarang by Zoom," ujar istri Zacky Mirza, Shinta Tanjung, saat ditemui di Jakarta, baru-baru ini.
Justru, Shinta melanjutkan, sang suami jadi lebih semangat untuk berdakwah usai kejadian itu.
"Dari bangun tidur sudah dakwah. Paling cuma istirahat buat salat terus dakwah lagi," ujarnya.
Sebagai istri, Shinta Tanjung tak pernah melarang Ustaz Zacky Mirza untuk selalu berdakwah. Cuma kali ini, dia agak membatasi lantaran kondisi sang suami belum benar-benar pulih.
"Beliau kan memang pengennya dakwah terus, tapi di luar kota sama di TV pending dulu," kata Shinta Tanjung.
Diberitakan sebelumnya, Ustaz Zacky Mirza sempat ambruk saat melakukan tausiyah di Pekanbaru, Riau, Minggu (18/4/2021) malam. Ustaz Zacky pun langsung dilarikan ke rumah sakit.
Kala itu, ustaz Zacky yang tengah mengikuti rangkaian safari dakwah. Dia diduga kelelahan sebelum hilang kesadaran.
Baca Juga: Ustaz Zacky Mirza Ambruk saat Ceramah, Istri Kepikiran Macam-macam
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
Terkini
-
Kini Anggap Sabrina Chairunnisa 'Adik', Deddy Corbuzier Ngaku Enggan Nikah Lagi Usai 2 Kali Cerai
-
Saling Unfollow Instagram, Jefri Nichol dan Ameera Khan Diduga Putus
-
Onad Ditangkap, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Nasib Podcast Login
-
Ditinggal Sheila Dara Promosi Film di Amerika, Ayah Vidi Aldiano Ungkap Kondisi Terkini Sang Anak
-
Kondisi Belum Memungkinkan, Operasi Batu Empedu Fahmi Bo Terpaksa Ditunda
-
Erin Taulany Umrah Sendirian Usai Teken Kesepakatan Cerai, Jernihkan Pikiran dan Tenangkan Diri
-
David Beckham Dianugerahi Gelar Kebangsawanan Sir dari Raja Charles III
-
Tahu Konflik di Rumah Tangga, Adik Bersaksi di Sidang Cerai Andre Taulany
-
Barbie Kumalasari Ngaku Ditipu Sahabat Sampai Rp225 Juta, Ancam Bakal Lapor Polisi
-
Bukan Penyanyi, Yura Yunita Dulunya Bercita-cita Jadi Analis Kimia