Suara.com - Sebagai pengacara kondang, Hotman Paris sering memamerkan gaya hidup mewahnya. Termasuk soal rumah dan villa yang ia punyai saat ini. Tapi, ada Hotman Paris juga tak lupa dengan rumah masa kecilnya dulu. Seperti apa potret rumah masa kecil Hotman Paris?
Dikenal sebagai pengacara yang bergaya hidup mewah, Hotman Paris pun membagikan potret rumah amsa kecilnya lewat Instagram.
Potret rumah masa kecil Hotman Paris itu disebut-sebut sudah berhaga mahal di zaman itu.
Adapun rumah masa kecil itu disebut Hotman Paris sudah ada sejak tahun 60-an. Rumah satu lantai itu memiliki halaman luas dan pagar besi yang melindunginya.
Catnya kini berwarna kuning dengan model desain bangunan khas Belanda. Pindu depannya terbuat dari kayu yang berbentuk melingkar di bagian atasnya. Sementara temboknya terpasang beberapa jendela sebagai penghantar cahaya ke dalam ruangan.
Rumah itu tampak asri dengan berbagai pot tanaman yang menghiasi pekarangannya. Rangkaian ornamen berwarna merah putih pun menghiasi atap rumah berbentuk piramid itu.
Dari unggahan Instagram, potret rumah masa kecil Hotman Paris itu tampaknya diambil dari dalam mobil.
Hotman mempertanyakan apakah rumah itu adalah rumah orang miskin pada masanya di kawasan tersebut.
"Rumah masa kecil Hotman dibangun thn 60 di Kecamatan Laguboti Toba: Apakah seperti ini rumah orang miskin di tahun 60 an di Toba?( rumah kedua di jalan pabrik padi skip Medan)," tulis Hotman.
Baca Juga: Suaranya Bergetar, Pemudik yang Ngamuk dan Maki-maki Polisi Minta Maaf
Namun potret rumah masa kecil Hotman Paris itu justru dinilai sebagai rumah mewah pada zamannya.
"Itu kalau zaman dulu udah mewah boss , sebab jaman dulu rumah orang cuman gubuk kayu kebanyakan, lah ini rumah semen, ya udah kaya lah di masa itu," ujar seorang warganet.
"Ini mah udah rumah orang kaya kalau tahun 1960-an," timpal warganet lain.
"Jangan merendah terus bos," seloroh warganet lain.
Berita Terkait
-
Punya Tetangga Celamitan, Emak Ini Kepergok Pantengi Foto Hotman Paris
-
Senyum-senyum Pas Main HP, Emak Ini Kepergok Pantengi Foto Hotman Paris
-
Istri Sapri Melahirkan, Kekayaan Nagita Slavina Dinyinyir Seleb TikTok
-
Suaranya Bergetar, Pemudik yang Ngamuk dan Maki-maki Polisi Minta Maaf
-
Viral Pemudik Ngamuk dan Maki-maki Petugas Diciduk, Publik: Kandangin Pak!
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella
-
Getaran Batin Acha Septriasa Saat Ucap Syahadat di Film 'Air Mata Mualaf'
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit