Suara.com - Film Lone Survivor yang berkisah soal perang melawan pimpinan Taliban akan tayang di Bioskop Trans TV malam ini. Berikut sinopsis film Lone Survivor.
Jika tak ada perubahan jam tayang, film Lone Survivor akan tayang malam ini pukul 19.30 WIB.
Film ini disutradarai oleh Peter Berg yang diadaptasi dari buku Lone Survivor karya Marcus Luttrell dan Patrick Robinson.
Film Lone Survivor dibintangi oleh Mark Wahlberg, Taylor Kitsch, Emile Hirsch, Ben Foster, dan Eric Bana.
Sinopsis Film Lone Survivor
Lone Survivor menceritakan tentang empat anggota tim Navy SEAL yang bertugas menumpas Pemimpin Taliban Shmad Shah.
Film ini berlatar tahun 2005 silam dengan genre drama perang.
Empat anggota Navy SEAL itu adalah Letnan Michael P. Murphy, Kopral Kepala Marcus Luttrell, Kopral Satu Matthew Axelson dan Kopral Satu Danny Dietz.
Mereka berangkat ke sebuah desa yang diketahui sebagai tempat persembunyian Ahmad Shah. Keempatnya sama-sama mengantongi informasi ciri-ciri Ahmad Shah adalah hanya memiliki satu telinga.
Baca Juga: Sinopsis Crank 2: High Voltage, Misi Jason Statham Merebut Jantungnya Lagi
Ketika mereka sudah di titik sempurna untuk mengeksekusi Ahmad Shah, sebuah gangguan komunikasi terjadi.
Kondisi lokasi yang berada di pegunungan membuat sinyal yang mereka terima dari pangkalan terganggu sehingga perintah menghabisi Ahmad Shah pun tak terdengar.
Di tengah kebingungan karena masalah sinyal tersebut, mereka bertemud engan tiga penggembala kambing.
Para anggota Navy SEAL menangkap para penggembala tersebut. Tapi mereka bingung apakah ahrus membunuhnya atau tidak.
Jika mereka membunuh para pengembala akan melanggar kode etik. Tapi mereka tahu risiko yang mengintai jika para penggembala itu dilepaskan.
Akhirnya, mereka melepaskan para penggembala.
Berita Terkait
-
Sinopsis Underworld: Evolution, Pertarungan Vampir dan Werewolf Demi Cinta
-
Sinopsis Three Kingdoms: Kisah Pecahnya 3 Negara di Cina
-
Sinopsis Film Peppermint: Pembalasan Seorang Ibu Akibat Ketidakadilan Hukum
-
Sinopsis Deepwater Horizon: Petaka di Anjungan Lepas Pantai
-
Sinopsis Crank 2: High Voltage, Misi Jason Statham Merebut Jantungnya Lagi
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement