Suara.com - Vera Zanobia atau Mak Vera yang merupakan mantan manajer almarhum Olga Syahputra kini tampil berhijab. Lewat Instagram, dia kerap berbagi foto maupun video yang perlihatkan penampilan barunya.
Mak Vera belakangan juga rajin unggah video TikTok di Instagram. Menarik perhatian, video tersebut berupa sindiran terhadap orang-orang yang membicarakan dirinya di belakang.
Tak serius, Mak Vera justru menyindir orang-orang itu lewat aksi yang kocak. Ada yang lipsync suara orang lain, ada juga cuma berjoget iringin musik.
Di tiap video yang diunggah, Mak Vera tak lupa memberikan keterangan di caption. Apa saja sindiran Mak Vera itu? Simak rangkumannya berikut ini:
1. Peragakan tipe orang yang ngomongin di belakang
Di video ini, Mak Vera memergakan tipe-tipe orang yang bersikap manis di depan, namun sebaliknya saat di belakang. Aksinya kocak karena diiringi lagu yang pas dengan sindirannya.
"Mak kasih contoh ya, type-type orang manis di depan kita, jelekin kita di belakang kita,mukanya ada dua, jadi kita bingung mau ngadepin yang mana," tulis Mak Vera.
2. Bodo amat
Di video kedua, Mak Vera lipsync sebuah lagu yang membahas cuek ketika dibicarakan orang lain.
Baca Juga: Viral Kisah Olga Syahputra Traktir Nasi Padang, Kocak tapi Menyentuh
"Terserah deh bodo amat sekarang, lu menghina gue, lu ngomongin gue, lu ngatain gue, lu munafikin gue juga bodo amat. Terserah, kan ada hukum karma, ngomong-ngomong keren nggak akting mak," tulis Mak Vera.
3. Tegas
Di video ini Mak Vera secara tegas minta mereka untuk langsung berhadapan dengannya ketimbang membicarakan dirinya di belakang. Tapi di akhir video, dia bilang itu cuma akting.
"Ngomong di depan mak dong, jangan di belakang mak aje, ceritanya lagi belajar akting kayak orang-orang," tulis Mak Vera di caption.
4. Cuma diingat kejelekannya
Di video terakhir, Mak Vera kembali lakukan lipsync suara seseorang. Dia membahas orang-orang yang selalu ingat keburukannya ketimbang hak baik yang pernah diberikan.
Berita Terkait
-
Anwar BAB Kasih Bocoran Wajah Anak Billy Syahputra, Mirip Olga Syahputra?
-
Billy Syahputra Berubah Total Usai Nikah dan Punya Anak
-
Viral Foto Pria Mirip Olga Syahputra, Warganet Ungkap Fakta Mengejutkan di Baliknya
-
5 Artis Berobat di Mount Elizabeth Singapura, Ada yang Bayar Rp195 Juta per Malam!
-
Bertemu Orang Mirip Olga Syahputra dan Julia Perez Saat Umrah, Tangisan Ruben Onsu Pecah
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong