Suara.com - Aurel Hermansyah saat ini sedang hamil 5 bulan. Saat mengandung, istri Atta Halilintar itu tetap aktif bekerja.
Ia bahkan hadir di peluncuran produk skincare ibu sambungnya, Ashanty. Setelah duet dengan Krisdayanti, kini Aurel duet dengan Ashanty dalam acara tersebut.
Aurel mengenakan dress dipadu blazer putih serta hijab hitam. Ia mempercantik penampilannya dengan sepatu block heels warna coklat tua.
Momen duet tersebut dibagikan Anang di Instagramnya. Terlihat Aurel lincah berjoget bersama sang ibu.
Keasyikan goyang, Aurel pun kena tegur netizen. Terlebih ia mengenakan sepatu heels saat bergoyang.
"Asyik banget jogetnya ka Loly, tapi jangan terlalu lincah ya," tulis netizen. "Aurel lincah banget. aku ngilu liatnya," timpal lainnya.
Tapi banyak pula netizen yang memuji penampilan Aurel saat itu. Sering nyanyi saat hamil, netizen berharap putri Aurel kelak memiliki suara yang merdu.
"Duh kakak loly lincah banget sih..sekarang suka sering-sering nyayi..moga anaknya nanti menjadi seorang penyayi ya..karena udah keturunan dari kakeknya," tulis netizen.
"Bumil aktif banget ya.....maunya nyanyi terus...sepertinya bawaan baby AH calon diva nih... aamiin," timpal lainnya.
Baca Juga: Ashanty Luncurkan Produk Skincare Baru
Berita Terkait
-
Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty
-
Jelang Sidang Lawan Ashanty, Ayu Chairun Nurisa Ajukan Penangguhan Penahanan
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Gara-Gara Aurel Hermansyah Sering Nonton Film Horor, Ameena Kepingin Jadi Zombi
-
Perubahan Wajah Jadi Sorotan, Ashanty Ungkap Penyebabnya
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan
-
Bahas RUU Perampasan Aset, Salsa Erwina Viral Lagi dan Jadi Sasaran Buzzer
-
Anak Menkeu Purbaya Sebut Orang Indonesia Mabuk Agama dan Tak Beragama: Makanya Banyak Korupsi
-
5 Rekomendasi Drakor Action Thriller Ji Chang Wook, Terbaru The Manipulated di Disney Plus Hotstar
-
Sinopsis Final Destination 4: Kematian Kreatif Menanti di Trans TV Malam Ini
-
Terbang ke Hollywood, Film Sore: Istri dari Masa Depan Gelar Tur Pemutaran di Amerika Jelang Oscar
-
Rekomendasi Drama Korea Genre Thriller 2025, Terbaru The Manipulated