Suara.com - Satu anak bagi Vanessa Angel dan suaminya, Bibi Ardiansyah, belum cukup. Karenanya, bisa sudah waktunya mereka ingin menambah momongan.
"Pengin banget, cuman kayaknya kita harus pending setahun," kata Vanessa Angel di kawasan Petukangan, Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu.
Hal itu dibenarkan Bibi Ardiansyah. Dia bahkan bilang ingin jalani program bayi kembar.
"Siap anak tahun kedua. Pengin banget punya anak kembar soalnya," ujar Bibi Ardiansyah.
Sejak awal mereka inginnya punya tiga anak. Karena itu, jika Vanessa kelak hamil anak kembar, mereka putuskan untuk menambah anak lagi.
"Pengin banget punya anak kembar, kan anak pengennya tiga. Jadi kalau anak kembar, selesai, udah cukup," kata Bibi.
Sebelum jalani program bayi kembar, Vanessa dan sang suami fokus menabung. Salah satu tujuannya, mereka ingin memiliki rumah yang lebih besar.
"Kita juga lagi nabung buat punya rumah lebih gede lagi. Karena kan rumah yang sekarang itu nggak cukup kalau buat punya anak lagi. lagi nabung, ngirit," ujarnya.
Baca Juga: Lagi Mengirit, Vanessa Angel dan Suami Tunda Tambah Momongan
Berita Terkait
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
-
Air Mata Mayang Pecah, AI Vanessa Angel Beri Kejutan di Peluncuran Single "Rinduku"
-
Tak Kuasa Tahan Tangis Lihat Video Vanessa Angel, Mayang: Lama Nggak Dengar Suaranya
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
Terkini
-
Teman yang Undang Jule Nonton Tinju Kena Imbas: Lo Pikir Gue Kenal sama Selingkuhannya?
-
Profil Ran Takahashi Atlet Voli Jepang yang Disorot: Kencani 2 Wanita, Satunya Artis JAV
-
Minta Maaf Sambil Bersimpuh, Komika Hari Otong Bikin Ibunda Badru Menangis!
-
Singgung Indonesia Emas 2045, Sujiwo Tejo Kritik Pola Asuh Zaman Now
-
Diangkat dari Kisah Nyata, Chicco Jerikho Bintangi Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel
-
'Jule' Julia Prastini Diboikot, Na Daehoon Malah Banjir Tawaran Pekerjaan Usai Isu Diselingkuhi
-
Denny Sumargo Sebut Artis yang Paling Tak Disuka Datang ke Podcastnya, Ada Rendy Kjaernett
-
Sebelum Mualaf, Willie Salim Setahun Belajar Islam dengan Ustaz Derry Sulaiman
-
Willie Salim Mualaf, Ustaz Derry Sulaiman: Cintanya pada Islam Dibuktikan Lewat Lisan dan Perbuatan
-
Hamish Daud Ungkap Sifat Asli Raisa: Lebih Sering Curhat ke 50 Ribu Orang daripada ke Suami?