Suara.com - Arya Saloka pemeran Aldebaran di Ikatan Cinta memiliki jam terbang syuting cukup tinggi. Hal ini membuat Arya Saloka kerap disorot soal waktu untuk keluarganya. Tapi Arya tetap emngutamakan keluarga loh. Berikut potret quality time Arya Saloka dan keluarga.
Kendati demikian, Arya Saloka tetap meluangkan waktunya di tengah-tengah kesibukannya syuting Ikatan Cinta untuk lebih intens berinteraksi dengan keluarga kecilnya.
Biar tak semakin penasaran, berikut potret quality time Arya Saloka dan keluarga.
1. Arya Saloka kini tengah disibukkan untuk membawakan perannya sebagai Aldebaran di sinetron Ikatan Cinta.
2. Tak heran jika waktu kebersamaan dengan keluarga menjadi semakin terbatas, rupanya hal ini kerap dikomplain oleh sang istri yakni Putri Anne.
3. Melalui kanal YouTube milik Arya Saloka pernyataan tersebut dibeberkan oleh Putri Anne yang kerap mengkomplain perihal waktu dan jarak.
4. Arya Saloka juga membeberkan bahwa dirinya berangkat syuting ketika sang anak masih tidur dan pulang kembali ketika sang anak telah tertidur kembali.
5. Siapa sangka rupanya Arya Saloka rela mengambil cuti untuk bisa berlibur bersama keluarga kecilnya ini loh.
6. Arya Saloka dan Putri Anne rupanya juga kerap meluangkan waktu untuk berolahraga santai bersama.
Baca Juga: Arya Saloka Syuting Bareng Amanda Manopo, Putri Anne Pernah Protes?
7. Ketika merayakan hari raya idul Fitri Arya Saloka, Putri Anne dan Ibrahim Jalal Ad Din Rumi terlihat kompak dengan balutan bernuansa hijau.
8. Rupanya Rumi memiliki sapaan yang cukup menggemaskan ketika memanggil kedua orang tuanya dengan sebutan Babaca dan Mamaw.
Itulah beberapa potret quality time Arya Saloka dan keluarga di tengah kesibukannya menjalani syuting Ikatan Cinta, tentu patut dicontoh ya.
Kontributor : Sofia Ainun Nisa
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Onadio Leonardo 'Dikirim' Rehabilitasi Narkoba 3 Bulan, Polisi: Ada Keinginan Sembuh dan Menyesal
 - 
            
              Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty
 - 
            
              Hadirkan Drama yang Menegangkan, Ipar Adalah Maut The Series Tayang Serentak di MDTV dan Netflix
 - 
            
              Purbaya Dipuji Humble Usai Jawab dengan Serius Pertanyaan Receh Anak SMA Soal Cara Ngatur Uang
 - 
            
              Jelang Sidang Lawan Ashanty, Ayu Chairun Nurisa Ajukan Penangguhan Penahanan
 - 
            
              4 Film dan Drama Korea Tayang di Vidio November 2025, Sayang untuk Dilewatkan
 - 
            
              Kini Sahabatan, Rachel Vennya Ternyata Sempat Nggak Suka sama Fuji
 - 
            
              Barbie Kumalasari Laporkan Pengacara Reza Gladys, Tak Terima Dibilang Nenek-Nenek
 - 
            
              5 Pasangan Artis Ini Masih Ribut Usai Cerai, Terbaru Ruben Onsu dan Sarwendah di Akun Fans
 - 
            
              4 Artis Pilih Cerai Diam-diam Demi Jaga Anak dan Keluarga, Terbaru Raisa Andriana