Suara.com - Industri hiburan Tanah Air dipenuhi oleh para publik figur yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia. Masing-masing memiliki pesonanya tersendiri, termasuk bagi para artis berdarah Banjarmasin berikut ini.
Kini para artis tersebut lebih memilih untuk tinggal di Ibu Kota agar lebih mudah berkarir di dunia entertainment. Meski demikian pesona khas wanita Banjar pun masih melekat pada mereka.
Siapa saja artis berdarah Banjarmasin yang pesonanya mencuri perhatian tersebut? Berikut ulasannya.
1. Olla Ramlan
Olla Ramlan merupakan artis, presenter hingga model yang lahir di Banjarmasin. Wajah cantik artis kelahiran 15 Februari 1980 itu sering wara wiri di layar kaca menghibur para pemirsa di rumah dengan aktingnya yang begitu piawai. Olla telah membintangi berbagai judul film layar kaca hingga layar lebar, diantaranya Shakila (2000), OKB (2009-2010), dan Sakral (2018).
Olla Ramlan juga sering menjadi presenter di berbagai acara televisi seperti Selebrita, Bukan Empat Mata hingga Dahsyat. Ibu tiga anak tersebut juga melebarkan sayap ke dunia tarik suara dan telah mengeluarkan single berjudul Sakit Hati dan STOP bersama Dewi Sandra.
Begitupun dengan adik Olla Ramlan, Cynthia Ramlan yang juga berasal dari Banjarmasin, 19 September 1987. Sama dengan Olla, Cynthia juga terjun ke dunia seni peran dengan memerankan berbagai karakter dalam film layar kaca maupun layar lebar. Saat ini, ibu satu anak tersebut sedang sibuk syuting sinetron Putri Untuk Pangeran sebagai Vera bersama Ranty Maria hingga Verrell Bramasta.
Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Si Legit Khas Kalimantan Selatan, Kue Bingka
Artis pendatang baru Yoriko Angeline semakin menarik perhatian publik setelah berperan sebagai Wati dalam film fenomenal Dilan. Sejak saat itu, berbagai tawaran film datang kepada artis berdarah Banjarmasin dan Jepang tersebut. Sampai saat ini, Yoriko telah membintangi berbagai judul film fenomenal, seperti After Met You, Di Bawah Umur, hingga yang akan tayang, Buya Hamka.
4. Terry Putri
Artis selanjutnya yang berasal dari Banjarmasin adalah Terry Putri. Ia memiliki nama lengkap Terry Naharyana Enaniey Putri yang lahir di Banjarmasin pada 1 Desember 1979. Terry terjun ke dunia hiburan Tanah Ari sebagai model, bintang iklan, pembawa acara TV, bermain sinetron dan film. Kepiawaiannya sebagai presenter berhasil membawa Terry Putri meraih berbagai penghargaan, termasuk Pembawa Acara Olahraga Terfavorit di Panasonic Award pada tahun 2015.
Itulah deretan pesona artis berdarah Banjarmasin yang kerap jadi perhatian publik.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga