Suara.com - Selebgram Rachel Vennya selesai jalani pemeriksaan kedua terkait kasus kabur dari karantina. Kelar diperiksa, statusnya dipastikan masih saksi.
"Statusnya masih saksi," kata kuasa hukum Rachel Vennya, Indra Raharja, di Polda Metro Jaya, Senin (1/11/2021).
Dalam pemeriksaan tadi, Rachel Vennya diberondong 38 pertanyaan oleh penyidik. Namun, dia tak bisa membeberkan secara detail apa saja pertanyaan itu.
"Kalau seputar apanya ada sama penyidik ya, aku tidak bisa sharing di sini. Ya kronologis dan lain lainnya lah," ujarnya.
Menurut Indra, tak menutup kemungkinan Rache Vennya bakal diperiksa lagi nanti.
"Kemungkinan ada, kita nanti nunggu pemanggilan. Belum tahu," kata Indra.
Rachel Vennya sebelumnya telah mengakui kabur saat jalani karantina sepulangnya dari Amerika Serikat. Alasannya, dia rindu dengan anak-anaknya di rumah.
Kasus Rachel Vennya ini melibatkan dua oknum TNI. Keduanya kini telah diperiksa oleh satuan masing-masing.
Kasus ini telah naik ke tingkat penyidikan. Penyidik dalam gelar perkara menemukan unsur pidana terkait pelanggaran UU tentang Kekarantinaan Kesehatan dan UU tentang Wabah Penyakit Menular.
Baca Juga: Polisi Segera Tentukan Status Rachel Vennya dalam Kasus Kabur Karantina
Berita Terkait
- 
            
              Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
 - 
            
              Rachel Vennya Diduga Sindir Keras Azizah Salsha Lewat Lirik Lagu BLACKPINK
 - 
            
              Dulu Disumpahi Azizah Salsha, Rachel Vennya Kini Balas dengan Sindiran Menohok
 - 
            
              Halloween Semakin Dekat! Intip 3 Tema Kostum Rachel Vennya Tahun 2025
 - 
            
              6 Artis Muslim Pernah Makan Babi Sampai Ada yang Dipenjara, Rachel Vennya Korban Salah Sangka
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Ditanya Siapa Ayahnya, Anak Sarwendah Langsung Tegas Tunjuk Giorgio Antonio
 - 
            
              4 Borok Hamish Daud dari Masa ke Masa, Kini Digugat Cerai Raisa dan Dituding Selingkuh
 - 
            
              Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
 - 
            
              Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
 - 
            
              Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
 - 
            
              Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
 - 
            
              Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
 - 
            
              Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan