Suara.com - Serial Layangan Putus tengah menyita perhatian publik. Karakter kuat di Layangan Putus membuat para penonton terhanyut dalam ceritanya.
Dibintangi aktor dan aktris ternama seperti Reza Rahadian, Putri Marino, dan Anya Geraldine, Layangan Putus mampu mengaduk-aduk perasaan penonton. Apalagi, serial ini diambil dari kisah nyata.
Lalu siapa saja karakter kuat di Layangan Putus? Yuk, kita bedah satu-satu!
1. Kinan, istri dan ibu yang kuat
Putri Marino memerankan tokoh Kinan, istri dari Aris (Reza Rahadian) yang merupakan ibu rumah tangga. Sebelumnya, Kinan berprofesi sebagai dokter.
Kinan diceritakan sebagai sosok perempuan yang tangguh, setia, dan sabar. Menghadapi kenyataan bahwa sang suami berselingkuh, emosinya tetap terkendali. Ia tetap berusaha menghadapi semua dengan kepala dingin dan berusaha tegar.
2. Aris, suami yang selingkuh
Reza Rahadian memerankan karakter Aris yang bikin warganet emosi. Bagaimana tidak, meskipun awalnya terkesan seperti family man, Aris ternyata berselingkuh di balik punggung Kinan.
Padahal, Kinan bisa dibilang sudah sempurna sebagai istri dan ibu. Karakter Aris yang baik dan penuh kehangatan rupanya hanya kedok untuk menutupi perbuatan tercelanya mengkhianati sang istri.
Baca Juga: Selain Layangan Putus Karya Mommy ASF, Ini 5 Novel Perselingkuhan yang Tak Kalah Seru
3. Lydia si pelakor
Inilah karakter kuat di Layangan Putus yang kerap jadi sasaran kemarahan warganet. Bagaimana tidak, Lydia yang diperankan oleh Anya Geraldine ini merupakan psikolog anak yang kerap menggoda Aris meskipun tahu bahwa lelaki itu sudah berkeluarga.
Lydia juga bersifat egois dan kekanak-kanakan meskipun telah diberi banyak hadiah oleh Aris, seperti perhiasan hingga apartemen mewah bernilai Rp5 miliar.
4. Raya si kecil yang imut
Karakter anak kecil selalu berhasil mencuri perhatian penonton. Dalam Layangan Putus, tokoh anak kecil bernama Raya (anak Kinan dan Aris) ini diperankan oleh Graciella Abigail.
Ia digambarkan sebagai anak kecil yang tumbuh dalam keluarga harmonis pada umumnya: ceria, pandai, dan berhati baik.
Tag
Berita Terkait
-
Terpopuler: Profil Mommy ASF Penulis Novel Layangan Putus, Curhat MUA Berangkat Subuh
-
Curhat Pria Bagikan Dampak Nonton Layangan Putus, Istri Auto Makin Posesif
-
Selalu Bikin Baper, Ini 6 Aktor yang Pernah Jadi Lawan Main Putri Marino
-
Cowok Mau Belikan Pacar iPhone 13, Teman Ngamuk: It's My Dream Mas, Not Her!
-
Profil Mommy ASF Penulis Novel Layangan Putus, Sosok Kinan di Dunia Nyata
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Anggun C Sasmi Bagikan Foto Kecil Sang Putri, Sudah Memesona Sejak Dulu
-
Batal Cerai dengan Suami, Clara Shinta Kini Digugat Mantan
-
Vadel Badjideh Bakal Kasasi? Hukuman Bisa Berkurang atau Bertambah Lagi
-
Eyeshadow Produk Pinkflash Terbukti Berbahaya, Korban Bagikan Penampakan Mengerikan
-
Sambil Tahan Tangis, Nessie Judge Minta Maaf Lagi: Sebelumnya Saya Kurang Sensitif
-
Telak, Logika Hakim Patahkan Dalil Vadel Badjideh Minta Dihukum Ringan di Kasus Aborsi
-
LM Aborsi 2 Kali, Pertimbangan Hakim Perberat Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun
-
Sabrina Alatas Akui Bandel hingga Keluar Sekolah, Punya Cita-Cita Seperti Hamish Daud
-
Bocoran Maher Zain: Ada 'Rahasia' di Konsernya, Khusus untuk Indonesia!
-
Insomnia Thomas Djorghi Jadi Inspirasi Unik di Balik Judul Lagu 'Bertemu 5000 Detik' dengan Titi DJ