Doddy Sudrajat yang sudah menduda cukup lama akhirnya memutuskan untuk menikah lagi setelah bertemu dengan Puput Pujiarti. Puput yang juga merupakan seorang janda berhasil meluluhkan hati Doddy Sudrajat. Keduanya menikah pada tahun 2016 lalu. Dari pernikahan mereka ini, Doddy dikaruniai seorang anak. Usia anak Puput dan Doddy baru 5 tahun.
Puput selalu bersama Doddy, menemaninya dalam banyak kesempatan. Termasuk saat Doddy menginginkan hak asuh atas Gala Sky. Atau saat merencanakan pemindahan makam Vanessa Angel. Melihat Puput yang selalu ada di samping Doddy, banyak yang mengira rumah tangga mereka sangat harmonis.
5. Digugat Cerai Puput
Siapa sangka, gambaran rumah tangga yang harmonis itu kini hancur setelah Puput melayangkan gugatan cerai pada Doddy Sudrajat. Pendaftaran perceraian Puput dan Doddy sudah didaftarkan oleh pihak Puput pada (14/3/2022) kemarin. Gugatan cerai itu didaftarkan di Pengadilan Agama Jakarta Pusat.
Tak hanya menggugat cerai, Puput juga menginginkan hak asuh atas anak mereka yang baru berusia 5 tahun. Ketidakharmonisan diduga menjadi penyebab gugatan cerai tersebut. Padahal di mata publik Doddy dan Puput sangat kompak dan harmonis. Sehingga kabar ini begitu mengejutkan banyak pihak.
Perjalanan cinta Doddy Sudrajat ternyata penuh liku. Pernikahan pertamanya yang bahagia harus berakhir karena maut memisahkannya dengan Lucy Maywati. Kini rumah tangganya dengan Puput berada di ujung tanduk setelah ia digugat cerai. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Fuji Unboxing Kado dari Doddy Sudrajat dan Mayang untuk Gala, Reaksi Tak Terduga Banjir Pujian!
-
Unboxing Kado Gala, Fuji Terkejut Buka Hadiah dari Verrell Bramasta, Apa Isinya?
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong
-
Run Hide Fight: Ketika Trauma Jadi Kekuatan Melawan Teroris, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih Keren Mana: Jungle Hunter vs City Hunter di Film Predator?
-
Segera Disidang, Bos Mecimapro Tersangka Penggelapan Dana Konser TWICE Minta Maaf
-
Bos Mecimapro Akhirnya Respons Laporan Dugaan Penggelapan Dana Konser Twice
-
Penggemar Wajib Tahu! Ini Rundown Lengkap Konser The Boyz di ICE BSD Besok
-
Mohon Doa, Fahmi Bo Siap Jalani Operasi Batu Empedu pada Sore Ini