Suara.com - Doddy Sudrajat selama ini menggaungkan jika sang putri, Vanessa Angel hamil di luar nikah. Namun ucapan tersebut kerap mendapat bantahan dari sahabat sang artis, termasuk Kim Hawt.
Seakan mau memberikan bukti jika omongannya bukan tong kosong, Doddy Sudrajat membeberkan kronologi. Ia menyebut, Vanessa Angel lebih dulu hamil baru menikah siri dengan Bibi Ardiansyah.
"Hamil November, baru menikah sirinya Desember. Di Januari menikah secara resmi. Itu klarifikasinya," kata Doddy Sudrajat di kanal YouTube Uya Kuya TV, Jumat (1/4/2022).
Doddy Sudrajat sekali lagi menegaskan, "Kenapa ada nikah siri? Karena Vanessa sudah hamil."
Soal omongan Kim Hawt yang menyebutkan jika Vanessa Angel lebih dulu menikah dengan Bibi Ardiansyah kemudian hamil, hal itu ditegaskan Doddy salah besar.
"Kalau kata Kim Hawt itu, daddy klarifikasi. Bukan dia (Vanessa Angel) nikah siri, hamil, terus baru menikah (resmi). Itu terbalik," ujar Doddy Sudrajat.
Selain membeberkan kronologi kehamilan Vanessa Angel, Doddy Sudrajat sekaligus memberikan bantahan tuduhan membuka aib.
Bagi Doddy Sudrajat, ucapan soal Vanessa Angel hamil di luar nikah bukanlah pembongkaran aib anaknya.
"Sudah daddy sampaikan berulang kali, bukan membuka aib. Tapi itu bukti di persidangan," kata ayah empat anak ini.
Baca Juga: Ungkap Vanessa Angel Hamil Duluan, Doddy Sudrajat: Bukan Buka Aib, Tapi Bukti Persidangan
Pernyataan Doddy Sudrajat kontras dengan ucapan yang pernah dilontarkan besannya, Haji Faisal. Ayah Bibi Ardiansyah itu membantah jika menantunya hamil di luar nikah.
"Tidak. Dia nggak hamil, belum," kata Faisal di kanal YouTube SCTV, November 2021.
Berita Terkait
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Fuji Unboxing Kado dari Doddy Sudrajat dan Mayang untuk Gala, Reaksi Tak Terduga Banjir Pujian!
-
Unboxing Kado Gala, Fuji Terkejut Buka Hadiah dari Verrell Bramasta, Apa Isinya?
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau