Suara.com - Bintang Emon mengungkap kenakalan saat SMA. Rupanya komika yang satu ini kerap bertingkah nakal khas anak-anak remaja.
Salah satu kenakalan Bintang Emon adalah mencuri besi yang ada di jalan tol. Karena ulahnya, ia merasa seolah menghambat infrastruktur negara.
"Menghambat infrastruktur Indonesia. Gua nyolongin besi jalan tol dulu," kata Bintang Emon.
Dengan besi-besi itu, pemilik nama lengkap Gusti Muhammad Abdurrahman Bintang Mahaputra tersebut memperoleh pundi-pundi uang jajan.
"Gue kiloin," sambungnya dikutip dari YouTube KUY Entertainment pada Kamis (12/5/2022).
Selain itu, komedian asal Kalideres tersebut mengungkap beberapa kenakalan lain yang terbilang biasa dilakukan oleh remaja SMA lainnya.
"Tawuran, ngebobol warung daging, mandol sekolah biasa," ujarnya.
Kenakalan lain semasa SMA yang dilakukan oleh Bintang Emon di antaranya membuat bangkrut warung kejujuran.
"Bikin bangkrut warung kejujuran, sok-sokan sekolah gue warung kejujuran. Salah tempat dia," tuturnya.
Baca Juga: Kocak! Kampanye TBC, Bintang Emon Sindir Anak Muda Jangan Cuma Tahu TBL
Perihal itu, beberapa netizen mengutarakan ekspresi terhiburnya dengan cerita kenakalan SMA Bintang Emon.
"Gokil Bintang Emon," tulis seorang netizen. "Mantap jubir netizen," sambung netizen lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
10 Tahun Hengkang, Badai Konsisten Tolak Reuni Kerispatih: Saya Baik-Baiik Saja
-
Misteri Sosok V, Saksi Kunci yang Ditunggu Polisi di Penyelidikan Kematian Lula Lahfah
-
Selamat! Fiki Naki dan Tinandrose Umumkan Kehamilan Anak Pertama
-
Polisi Akan Bongkar Penyebab Kematian Lula Lahfah dengan Menggandeng Kemenkes dan Forensik
-
Klaim Edukasi Berujung Bidikan Propam: Oknum Polisi Kasus Es Gabus Terancam Sidang Etik
-
Ramai Spekulasi soal Kematian Lula Lahfah, Bunga Zainal Semprot Netizen: Enggak Ada Empati
-
Promo Buy 1 Get 1 Free Tiket Film Tolong Saya! (Dowajuseyo) di m.tix, Buruan Cek Sebelum Hangus
-
Baim Wong Diduga Oplas di Korea, Langsung Kena Semprot Luna Maya: Jangan Aneh-Aneh Deh!
-
Nabilla Aprillya Mantan Atta Halilintar Babak Belur, Diancam Dihabisi Nyawanya
-
Tragis, Guru SMP di Luwu Utara Babak Belur Dihajar Siswa Usai Tegur Aksi Bolos