Suara.com - Kiky Saputri kembali membagikan momen liburannya di Singapura. Kali ini yang diunggah di Instagram berupa video.
Komika yang kerap me-roasting pejabat ini terlihat menenteng barang-barang belanjaan. Si perekam yang mengambil gambar Kiky dari belakang menyoroti belanjaan tersebut.
Dia heran Kiky yang disebut anak kecil bisa membeli barang-barang mewah. "Siapa nih?" kata si perekam.
Saat melihat Kiky dari depan, nyali si pekeram menciut dan dia langsung memutar balik. Dia melihat kaos Kiky bertuliskan "Simpenan Pejabat".
Di caption, Kiky Saputri kembali menyinggung soal simpanan pejabat. Menurut dia, orang yang memegang status tersebut bisa memiliki segalanya tanpa harus bekerja keras.
"Emang paling enak jadi "Simpenan Pejabat", nggak usah capek kerja bisa punya apartemen, mobil mewah, tas mewah, bisa pergi kesana kemari membawa alamat namun yang ku temui bukan dirinya, sayaaaang," tulis Kiky Saputri.
Di akhir caption, Kiky Saputri mempromosikan di mana bila followersnya mau memiliki kaos yang dipakainya.
Unggahan Kiky Saputri ini mendapat perhatian warganet. Teman-teman artis pun turut mampir di kolom komentar.
Seperti Andre Taulany misalnya yang menyebut Kiky lebih pantas jadi "simpen pinjem" ketimbang "simpenan pejabat".
Baca Juga: Anti Jaim, Kiky Saputri Ngaku Norak Baru Pertama Kali ke Luar Negeri
Sementara yang lain seperti Dinar Candy, Syamsir Alam, hingga Kristina memberikan emoji tertawa.
Tag
Berita Terkait
-
Sempat Roasting Tiga Tahun Lalu, Sindiran Kiky Saputri ke Ahmad Sahroni Jadi Kenyataan
-
Kiky Saputri Ikut Bersuara, Auto Ditagih Janji 'Berjuang dari Dalam' Usai Tragedi Ojol Brimob
-
Kaki Kiky Saputri Diinjak Mpok Alpa Biar Ketularan Hamil, Kini Jadi Kenangan Haru
-
Roasting Pemerintah, Kiky Saputri Ditagih Janjinya: Katanya Berjuang dari Dalam, Mana Hasilnya?
-
Kiky Saputri Bawa Anak ke Lokasi Syuting, Reaksi Baby Kayya Bikin Gemas
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Pratama Arhan Terciduk Repost Quotes Galau: Memaafkan adalah Kebebasan Terbaik dari Rasa Sakit
-
Mariah Carey Hipnotis Sentul: Suara 5 Oktaf Tak Lekang Waktu Berhasil Hipnotis Penonton!
-
Nostalgia Bareng Lagu-lagu Westlife dan Boyzone, Buka Konser Mariah Carey
-
Momen Langka, Guruh Gipsy Tampil di Synchronize Fest Usai 50 Tahun Vakum
-
Isu Cerai, Warganet Ungkit Lagi Romansa Lama Putri Tanjung dengan Gofar Hilman
-
Setahun Pacaran, El Rumi Lamar Syifa Hadju di Swiss
-
Reino Barack Bikin Masjid di Perumahan Islami, Warganet Langsung Bandingkan dengan Suami Luna Maya
-
Baru Cerai dari Pratama Arhan, Unggahan Azizah Salsha Isyaratkan Move On
-
Eks Karyawan Tuding Ashanty Lakukan Penggelapan Pajak
-
Kantongi Bukti, Sahara Rental Mobil Tuding Yai Mim Pernah Pamer Video Intim dengan Istrinya