Suara.com - Film bergenre horror, Keramat 2: Caruban Larang bakal segera tayang di bioskop tanah air. Bahkan rumah produksi Starvision yang membuat film tersebut sudah meluncurkan posternya.
Keramat 2: Caruban Larang merupakan sekuel dari film Keramat yang dirilis pada tahun 2009 silam. Film karya sutradara Monty Tiwa edisi pertama menceritakan perjalanan kru film dokumenter yang mengalami berbagai kejadian mistis selama proses syuting film.
Kira-kira seperti apa cerita sekuel dari film Keramat tersebut? Yuk simak bocoran sinopsisnya berikut ini:
Sinopsis Keramat 2
Keramat edisi pertama mengisahkan sebuah perjalanan kru produksi film dokumenter. Para tim produksi tersebut berangkat dari Jakarta ke Bantul, Yogyakarta untuk syuting film horror dokumenter yang akan mereka buat.
Selama proses syuting film, kejadian aneh mulai terjadi. Puncaknya sang pemeran wanita kerasukan dan akhirnya menghilang tanpa jejak.
Sayangnya, hingga saat ini, rumah produksi untuk film Keramat 2: Caruban Larang masih belum membeberkan jalan cerita untuk film sekuelnya.
Jika dilihat dari poster yang telah dirilis, ada seorang wanita yang gantung diri di dalam hutan. Sementara itu ada beberapa orang yang berdiri di bawahnya dengan membawa senter.
Sementara ini trailer filmnya juga belum dirilis. Jadi, buat yang penasaran dengan sinopsisnya, harap bersabar ya.
Baca Juga: Gempa Bumi 4,9 M Guncang Ketapang Pagi Tadi, Warga Ngaku Rumahnya Bergetar
Pemain Keramat 2
Sepertinya kru produksi film Keramat 2 sengaja bikin penasaran penonton. Starvision Plus mengungkap akan ada 7 pemeran utama dalam film ini.
Untuk saat ini, baru dua pemain yang diungkap namanya melalui media sosial. Yang pertama ada artis cantik Arla Ailani. Sementara pemeran lainnya adalah Umay Shahab dimana karakter keduanya dalam film masih belum terungkap.
Film Keramat edisi pertama sendiri dibintangi oleh Migi Parahita, Poppy Sovia, Sadha Triyudha, Mie Kusuma, dan masih banyak lagi.
Dapat dilihat dari segi pemain yang telah terungkap, bahwa aktor pemainnya belum ada yang berperan di Keramat edisi pertama. Namun, tidak menutup kemungkinan adanya pemain lama yang akan kembali berakting di film sekuelnya.
Disutradarai Monty Tiwa
Berita Terkait
-
Keanu AGL Curhat Diremehkan Aktor di Lokasi Syuting, Nama Umay Shahab Terseret
-
Mitos Selasa Kliwon, Benarkah Keramat? Sara Wijayanto Gelar Ritual Khusus di Hari Itu
-
Dulu Menuduh, Kini Dituduh: Giliran Roy Suryo Cs Diperkarakan
-
'Jumat Keramat' untuk Roy Suryo Cs: Pelapor Desak Polda Metro Usut Tuntas Kasus Ijazah Jokowi
-
Vonis Hasto Hari Ini, Massa Pro dan Kontra Padati Depan Pengadilan Tipikor Bawa Tuntutan Berbeda
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Rekam Jejak Jeffry Simatupang, Mundur sebagai Pengacara Helwa Bachmid untuk Melawan Habib Bahar
-
Sinopsis Leak 2: Jimat Dadong, Teror Ilmu Hitam Bali yang Tayang Hari Ini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta