Suara.com - Pesulap Merah angkat bicara soal kabar istrinya, Tika Mega Lestari terkena santet. Mengingat, Tika Mega Lestari kini sedang jatuh sakit.
Dalam pengakuannya, Pesulap Merah segera membantahnya. Dia memastikan isu sang istri kena santet tidaklah benar.
"Nggak, itu fake banget itu, fitnah. Ada-ada saja istri kena santet, sembarangan," kata Pesulap Merah di akun YouTube Intens Investigasi belum lama ini.
Alih-alih santet, pemilik nama asli Marcel Radhival ini menyebut pasangannya itu tumbang gara-gara kelelahan.
"Istri saya ikut saya, dia kan khawatir gitu. Saya pulang seminggu sekali. Khawatir dia. Terus ikutlah seminggu full dari pagi ke pagi," cerita Pesulap Merah.
"Pas pulang-pulang dia sakit demam berdarah. Mungkin kecapekan gitu sih," imbuhnya lagi.
Pesulap Merah kembali menekankan kalau isu santet cuma hoaks belaka.
"Nggak ada kena santet sembarangan. Itu berita clickbait saja," ungkapnya.
Justru, Pesulap Merah menantang para dukun untuk mengirimkan santet kepada dirinya. Pasalnya, Pesulap Merah sempat beberapa kali disomasi para dukun lantaran dia memberikan edukasi terkait penipuan yang dilakukan sejumlah dukun.
Baca Juga: Punya Banyak Musuh Dukun, Pesulap Merah Sesumbar Tak Takut Mati
"Karena dari dulu difitnah, Pesulap Merah dalam keadaan bahaya, bakal disantet. Hey ditunggu santetnya, mana bahaya? Sekarang saya malah punya kantor nih," tandas Pesulap Merah.
Berita Terkait
-
Andien Ungkap Pernah Dibully Artis Senior Sampai Nangis Saat Live di TV
-
Trauma Nikah Singkat, Salmafina Sunan Punya Aturan Ketat Buat Calon Suami: Harus Mau ke Psikolog
-
Kondisi Terakhirnya Mengkhawatirkan, Britney Spears Hapus Akun Instagram
-
Murka Dilecehkan Sekelompok Pria, Poppy Sovia Ancam Serang Balik Pelaku: Mikir!
-
Berapa Gaji Pesulap Merah? Tantang Alumni Lirboyo Buktikan Santet, Siap Kasih Rumah Cash
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Dekat Seperti Pacaran, 'Dul' Jadi Panggilan Khusus Titi DJ ke Thomas Djorghi
-
Deretan Bintang Papan Atas Bertarung Sengit di IMAA 2025, Siapa Saja Nominatornya?
-
7 Film dan Series Zombie Netflix dari Asia Tenggara Selain Indonesia, Gak Kalah Seru!
-
5 Film dan Drakor Terbaru yang Tayang di Viu November 2025, Ada Taxi Driver 3
-
Imbas Admin X Balas Komentar RM BTS Mirip Indy Barends, Host Live Somethinc Jadi Sasaran Amuk Fans
-
Vidi Aldiano Takut Penyakit Genetik Menurun Jika Punya Anak
-
Bukan Pacar, Titi DJ Cemburu Dengar Thomas Djorghi Cerita Cewek Lain
-
Stephanie Poetri Pilih Child Free, Titi DJ Justru Senang
-
Rose BLACKPINK Ukir Sejarah di Grammy, Kolaborasi dengan Bruno Mars Sabet Dua Nominasi Utama!
-
Mantan Suami Clara Shinta Kerja Apa? Kini Gugat Gono-gini Rp 13 Miliar