Suara.com - Ayu Dewi ternyata pernah bertengkar hebat dengan Regi Datau hingga nyaris meminta cerai.
Meski demikian, penyebab pertengkaran itu bukan karena perselingkuhan seperti yang belakangan santer terdengar usai munculnya pengakuan Denise Chariesta yang membuat spekulasi liar.
Hal ini terkuak usai viralnya cuplikan YouTube Luna Maya beberapa waktu lalu. Di mana Luna Maya menanyakan soal pernikahan pasangan tersebut berada di titik jenuh dan emosi sampai berfikir untuk mengakhiri pernikahannya.
Saat berlibur dengan Luna Maya, Ayu Dewi pernah menelpon pengacaranya untuk mengurus perceraiannya.
"Inget gak waktu kita libur berdua, anak masih 1, di Italia," ucap Ayu Dewi.
Saat itu Ayu Dewi sangat marah hingga menelpon pengacara karena tersinggung dengan omongan Regi Datau. Padahal menurut Ayu penyebabnya adalah hal sepele.
"Gara-gara anak ngambek, gue belum pintar urus anak. Aqila nangis-nangis di mobil, terus cara nyelesain kita tuh salah, dia galak gue juga galak,' tutur Ayu Dewi menjelaskan.
"Gue nangis karena stress. Bukannya nenangin gue malah marah," imbuhnya.
Namun dibalik semua pertengkaran yang terjadi, Regi Datau memiliki cara untuk mempertahankan rumah tangganya.
"Ya sudah lah gue nikah sama dia, gue yang ngelamar, gue yang ngomong sampai gue ngerepotin semua orang. Ya sudah lah," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Denise Chariesta Akui Dapat Azab, Minta Permohonan Ampun
-
Ayu Dewi Sering Kepikiran Cerai, Regi Datau: Tenang Saja Aku Tidak Akan Pernah Ninggalin Kamu dan Anak-anak
-
Regi Datau Berulang Tahun Hari Ini, Ayu Dewi Hadiahkan Doa Tulus Untuk Sang Suami
-
Ayu Dewi Rayakan Ultah Regi Datau, Banjir Selamat dan Doa dari Netizen: Moga Bertobat ya Pak
-
Doa Tulus Ayu Dewi untuk Sang Suami Regi Datau yang Berulang Tahun Hari Ini
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Perankan Dono Warkop DKI, Sosok dan Watak Desta Dibandingkan dengan Sang Legenda
-
Terjawab Aturan Hamish Daud dan Raisa soal Anak dan Harta Gana-gini usai Sepakat Cerai
-
Detik-Detik Miss Universe 2025 Ricuh: Miss Meksiko Disebut 'Bodoh', Para Finalis Kompak Walk Out
-
Curhat Pilu Hamish Daud, Baru Keluar Rumah Sakit Selepas Operasi Langsung Dihantam Isu Selingkuh
-
3 Puteri Indonesia Siap Harumkan Nama Bangsa di Ajang Kecantikan Internasional
-
Cerai, Hamish Daud Sebut Hubungannya dengan Raisa Baik-Baik Saja: Dia Best Friend Saya
-
Hamish Daud Jawab Isu Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Sudah Saling Kenal 10 Tahun Lalu
-
5 Fakta Misteri Hilangnya Bilqis, Diduga Diculik saat Sang Ayah Bermain Tenis
-
Raffi Ahmad Akhirnya Tiba di Nusakambangan Bareng Irfan Hakim, Penuhi Janji Jenguk Ammar Zoni?
-
Siapa Junko Furuta? Nessie Judge Dikecam karena Pajang Fotonya di Konten Nerror