Suara.com - Ayu Gani sukses merintis karier sebagai model internasional. Tapi juara Asia's Next Top Model 2015 ini tak mau berhenti di situ, ia akan mengembangkan karier sebagai pebisnis.
Kisah perjalanan karier Ayu Gani Bakal hadir di "The Where Next Club". Ini merupakan program yang dirancang Glenfiddich dengan jargon "Where's Next".
Dari program ini, Ayu Gani menemukan kecocokan dengan apa yang ia jalani selama ini.
"Dari tagline Glenfiddich, Where Next?' Saya selalu bertanya pada diri sendiri: Where Next?” kata Ayu Gani.
Terlebih setelah menjuarai Asia's Next Top Model 2015, apalagi yang bakal diraih ke depannya.
Hingga kemudian Ayu Gani membuat agensi model saat pandemi Covid-19. Selain ingin bekerja sebagai konsultan pemodelan di Indonesia, perempuan 31 tahun ini juga mau membalas budi dan mendukung bisnis mode.
Ayu Gani juga ingin membangun bisnis modelling-nya di New York. Lini ini berfungsi sebagai penghubung antara perusahaan pemodelan Indonesia dan Amerika.
"Jangan mudah puas, saya percaya itu adalah hal yang paling krusial," kata Ayu Gani.
"Pertimbangkan pertanyaannya, 'Where Next?' Apa yang ada di dalam diri kita yang belum tercapai dan apa lagi yang kita inginkan dalam hidup," imbuhnya.
Baca Juga: Ayu Gani Patahkan Stigma Perempuan Berambut Pendek
Melihat inspirasi dari Ayu Gani yang mencerminkan semangat Glenfiddich, Brett Bayly, Regional Brand Ambassador untuk Glenfiddich Southeast Asia, mengatakan, "Glenfiddich selalu menjadi inovator, berani untuk menantang hal yang biasa dan mengejar keunggulan dalam kategori tersebut."
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Masih 28 Tahun, Istri Zohran Mamdani Wali Kota Muslim New York Disebut Punya Aura Putri Diana
-
Bikin Heboh, Ayu Ting Ting Muncul Jadi Kejutan Spesial di Konser Nancy Ajram Jakarta
-
Anak Menteri Keuangan Yudo Sadewa Kembali Bikin Geger: Kritik Pedas Orang Indonesia Mabok Agama
-
Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun Penjara, Diperpanjang 3 Tahun Usai Ajukan Banding
-
Terseret Isu Selingkuh dengan Hamish Daud, Unggahan Terbaru Sabrina Alatas Jadi Sorotan
-
Konser Nancy Ajram di Jakarta Sukses Pukau Ribuan Fans, Ada Nassar hingga Ivan Gunawan
-
Terbukti Tak Langgar Kode Etik DPR, Uya Kuya Bongkar Fakta Nyesek di Balik Rumah yang Dijarah
-
Dulu Dikenal Kalem, Sarwendah Kepergok Ngomel ke ART Saat Live
-
Terus Diledek Pelit ke Istri, Deddy Corbuzier Beri Reaksi Menohok
-
Sinopsis Five Nights at Freddys 2, Teror Baru di Freddy Fazbears Pizza!