Suara.com - BLACKPINK sukses menggelar konser bertajuk 'Born Pink' di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada Sabtu (10/3/2023). Hampir seluruh arena terisi penuh oleh penggemar alias Blink.
Konser BLACKPINK dimulai sekira pukul 19.15 WIB dengan ditandai lagu Indonesia Raya. Dilanjutkan dengan pemutaran video klip grup besutan YG Entertainment.
Hingga tiba saatnya, BLACKPINK muncul dengan lagu pertama, 'How You Like That'. 'Pretty Savage' serta'Whistle' menjadi setlist lainnya sebelum para member menyapa Blink.
"Selamat datang di konser Born Pink," kata Jennie sambil memperkenalkan diri di panggung.
Setelahnya, BLACKPINK melanjutkan aksi penggung lewat lagu 'Don't Know What To Do', 'Love Sick Girls', hingga 'Whistle'.
Tak hanya itu, kegembiraan masih berlanjut. Berikut 6 momen yang sayang untuk dilewatkan di konser BLACKPINK.
1. Kebahagiaan Rose kembali ke Indonesia
Rose merasakan kebahagiaan saat bisa menggelar konser di Indonesia. Sebab sudah sejak 2019 lalu, ia dan member BLACKPINK lain tidak tampil di sini."Sudah empat tahun tidak kesini. Rasanya seperti tidak nyata kembali ke sini," ujar Rose.
2. Pink Ocean membuat Stadion Utama GBK megah
Baca Juga: Nonton BLACKPINK Bawa Pengawal, Kedatangan Nagita Slavina Disangka Rombongan Presiden
Kebahagiaan bukan hanya milik Blink karena menyaksikan sang idola, BLACKPINK. Hal serupa juga dirasakan Jennie cs saat arena Stadion Utama GBK dipadati penggemar mereka.
Rose bahkan meminta Blink untuk memainkan Ppyongbong. Sehingga terbentuk pink ocean dari lightstick tersebut.
"Lihatlah lautan pink ini, semua begitu indah. Beruntung sekali bisa melihatnya," ujar Rose.
3. Penampilan seksi Jennie cs
BLACKPINK bukan hanya memukau dengan lagu-lagu mereka. Tapi juga dari sisi busana yang memukau.
Setidaknya ada lebih dari tiga kali para member BLACKPINK berganti baju. Salah satunya hadir lewat nuansa seksi pada lagu 'Kill This Love'.
Berita Terkait
-
Nonton BLACKPINK Bawa Pengawal, Kedatangan Nagita Slavina Disangka Rombongan Presiden
-
Guncang GBK, Seksinya Jennie cs Nyanyikan Kill This Love di Konser BLACKPINK
-
Lautan Ppyongbong Pink bikin Megah Konser BLACKPINK di GBK
-
Jauh-Jauh dari Bandung, 2 Lelaki Ini Tampil Stylish Nonton Konser BLACKPINK
-
Demi Nonton BLACKPINK, Remaja Ini Bongkar Celengan Berumur 9 Tahun
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Jadi Film Indonesia Ketiga yang Tembus 10 Juta Penonton
-
8 Rekomendasi Film Hollywood Bernuansa Tahun Baru yang Tak Lekang Waktu
-
Top 10 Film Netflix Indonesia Terpopuler Akhir 2025, Jumbo Nomor Satu
-
5 Fakta Menarik Undercover Miss Hong, Park Shin Hye Comeback dengan Peran Ganda
-
9 Film Horor Asia Terbaik 2025, Didominasi Thailand dan Indonesia