Suara.com - Point Break (2015) akan menjadi film yang tayang di Bioskop TransTV malam ini, Rabu (15/3/2023). Film yang dibintangi Edgar Ramirez, Luke Bracey, dan Ray Winstone rupanya merupakan remake dari Point Break versi pertama tahun 1991.
Ingin tahu seperti apa cerita film Point Break versi pertama? Yuk simak sinopsis Point Break (1991) berikut ini.
1. Sinopsis Point Break (1991)
Point Break merupakan film yang mengisahkan tentang agen FBI junior bernama Johnny Utah. Ia membantu Pappas menyelidiki perampokan bank beruntun yang memiliki ciri khas memakai topeng karet.
Menariknya lagi, kelompok perampok tersebut bukan mencuri uang di lemari besi, melainkan dengan menodong teller bank. Hebatnya lagi, mereka bisa menghilang dalam waktu 90 detik.
Dalam penyelidikan, kelompok perampok bank yang disebut sebagai Ex Presidents itu diduga berprofesi sebagai peselancar. Johnny Utah lantas ditugaskan menyusup ke komunitas dengan pura-pura minta diajari berselancar.
Di komunitas tersebut, Johnny Utah berkenalan dengan Bodhi yang membuatnya benar-benar tertarik dengan selancar. Namun dalam misi itu, Johnny Utah sekaligus menemukan fakta apabila Bodhi cs benar-benar kelompok perampok bank Ex Presidents.
Tak disangka, Bodhi pun mengetahui apabila Johnny Utah adalah bagian dari agen FBI. Lantas apa yang terjadi selanjutnya?
2. Cast Point Break (1991)
Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun ke-28, Ini 6 Drama Hits Park Ji Bin yang Curi Perhatian
Film Point Break (1991) dibintangi Patrick Swayze, Keanu Reeves, dan Gary Busey. Berikut cast lengkap film Point Break (1991) beserta nama karakter yang diperankan berdasarkan IMDb:
- Patrick Swayze sebagai Bodhi
- Keanu Reeves sebagai Johnny Utah
- Gary Busey sebagai Pappas
- Lori Petty sebagai Tyler
- John C. McGinley sebagai Ben Harp(as John McGinley)
- James Le Gros sebagai Roach
- John Philbin sebagai Nathanial
- Bojesse Christopher sebagai Grommet
- Julian Reyes sebagai Alvarez
- Daniel Beer sebagai Babbit
- Chris Pedersen sebagai Bunker
- Vincent Klyn sebagai Warchild
- Anthony Kiedis sebagai Tone
- Dave Olson sebagai Archbold
- Lee Tergesen sebagai Rosie
- Sydney Walsh sebagai Miss Deer
- Christopher Pettiet sebagai 15
- Dino Andino sebagai Psycho-Stick
Itu dia sinopsis Point Break (1991) serta daftar cast lengkapnya. Versi pertama Point Break ini tentu menawarkan kisah yang berbeda dan lebih ori ketimbang yang tayang pada 2015.
Sayangnya Point Break (1991) belum tersedia di platform mana pun sehingga belum bisa disaksikan ulang. Namun apabila ingin menonton versi tahun 2015, bioskop TransTV akan menayangkannya pukul 21.45 WIB atau di platform streaming seperti Netflix dan Catchplay.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Rayakan Ulang Tahun ke-28, Ini 6 Drama Hits Park Ji Bin yang Curi Perhatian
-
Link Nonton Drama Save Me, Berkisah Tentang Sekte Sesat Mirip In The Name of God: A Holy Betrayal
-
Segera Tayang di Bioskop Cinepolis, Simak Bocoran Film You & Me & Me yang Angkat Kisah Soal Kembar Identik
-
Sinopsis Jumper, Kisah Epik Soal Teleportasi yang Tayang di Bioskop TransTV Malam Ini
-
Sinopsis Suzume No Tojimari, Anime Tentang Upaya Suzume Menutup Pintu Demi Mencegah Bencana
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Gebrakan Ultah ke-6, Podcast Ancur Siap 'Invasi' Dunia Animasi Lewat Proyek Pasukan Hampa Udara!
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Ananta Rispo Tampil Sendiri di Film Ketok Mejik, Ungkap Alasan Hindari Proyek Bertiga dengan GJLS
-
Fakta Film Abadi Nan Jaya, Zombie Lokal yang Terinspirasi dari Kantong Semar
-
Momen Paling Horor Luna Maya Saat Syuting Suzzanna, Bukan Perkara Lawan Setan!
-
Sinopsis Sentimental Value, Drama Keluarga Penuh Luka yang Menggugah Emosi
-
Cerita Ananta Rispo Izin Istri Demi Adegan Romantis di Film
-
3 Fans Theory Tentang Film Abadi Nan Jaya, Zombie Bakal Jadi Wabah Nasional?
-
4 Film Kimo Stamboel di Netflix, Terbaru Abadi Nan Jaya
-
Sinopsis Taxi Driver 3: Balas Dendam Kim Do Ki Makin Ganas!